Pemkot Depok Siapkan Bantuan Untuk Siswa Kurang Mampu yang Tidak Lolos Masuk Sekolah Negeri

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemkot Depok siapkan bantuan pendidikan untuk jenjang SD hingga SMA bagi masyarakat tidak mampu yang putra putrinya bersekolah di swasta. sekolahnegeri

jabar.jpnn.com, DEPOK - Pemerintah Kota Depok bakal memberikan bantuan pendidikan untuk jenjang SD hingga SMA bagi masyarakat tidak mampu yang putra putrinya tidak lolos bersekolah di negeri.

“Dengan demikian Pemkot Depok memberikan bantuan biaya pendidikan senilai Rp 2 juta bagi siswa SD, Rp 3 juta bagi SMP, dan Rp 2 juta bagi SMA. Itu semua kami berikan untuk siswa yang tidak mampu agar bisa tetap bersekolah di swasta,” ucap Supian Suri, Senin . “Ini merupakan program penyempurna dari program sebelumnya, bahkan Pemkot Depok juga sudah memberikan semacam tambahan honor untuk guru swasta yang di sekolah tersebut terdapat siswa kategori miskin,” jelasnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemkot Depok Suntikkan 492 Vaksin PMK ke Ternak |Republika OnlineVaksin PMK itu diberikan ke sapi potong, sapi perah dan kerbau,
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

PPDB SD di Kota Depok Dibuka Hari Ini, Berikut Jadwal LengkapnyaHari ini pendaftaran PPDB jenjang SD di Kota Dpeok mulai dibuka selama lima hari ke depan, dengan tiga jalur penerimaan yang tersedia. Berikut jadwal lengkapnya ppdb
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Antisipasi Tawuran, Pemkot Jaksel Alokasikan Anggaran untuk Pembinaan WargaCamat Setiabudi Iswahyudi mengatakan, pihaknya telah mengusulkan anggaran 2023 untuk penanganan antisipasi tawuran di kedua kelurahan yang ada di wilayahnya, yakni...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Pemkot Klaim Status Tanah Ipung HGB MoU BTID, Ipung Pertanyakan SK Wali KotaIpung menyebut, seharusnya Pemkot membahas soal SK Walikota Nomor 188.45/575/HK/2014 tertanggal 29 April 2014 yang merupakan produknya.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Pemkot Madiun lestarikan budaya dengan menggelar Pameran Pesona PusakaPemerintah Kota (Pemkot) Madiun, Jawa Timur, berupaya melestarikan budaya Bangsa Indonesia dengan menggelar pameran keris bertajuk Pesona Pusaka 2022 ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Dugaan Kekerasan Seksual Terjadi di Ponpes Depok, Kemenag: PMA Sudah Masuk Tahap HarmonisasiKementerian Agama terus mempercepat proses penyiapan regulasi pencegahan dan penanggulangan kekerasan seksual di Lembaga Pendidikan Keagamaan di pesantren.
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »