Pemkot Bekasi Klaim KBM Tatap Muka yang Digelar Cuma Simulasi

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

“Lah, namanya simulasi, ya tatap muka. Simulasi itu kan kami tidak melakukan kegiatan belajar-mengajar. Hanya cuma adaptasi....'

itu kan kami tidak melakukan kegiatan belajar-mengajar. Hanya cuma adaptasi yang bulan September itu baru mulai. Kalau menurut kami sih tidak melanggar ya,” kata Hadi, Rabu .

Ia mengklaim telah menaati aturan SKB 4 Menteri dengan modal protokol kesehatan Covid-19 di tiap sekolah. Pemkot juga telah teken MoU dengan Kemenag dan Dewan Pendidikan Kota Bekasi. Persyaratan kedua pemerintah daerah atau Kantor Wilayah/Kantor Kementerian Agama memberi izin. Syarat ketiga, satuan pendidikan sudah memenuhi semua daftar periksa dan siap melakukan pembelajaran tatap muka.

Hadi siap jika Kemendikbud memanggilnya untuk memberi klarifikasi soal simulasi KBM tatap muka di Bekasi itu.“Kami kasih penjelasan, kami kasih bukti. Semuanya kami akan lakukan. Artinya bukan kami terus melanggar terus tinggal. Ha-hal itu sudah kami pikirkan,” ucapnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemkot Bekasi Gelar Simulasi KBM Tatap Muka di 6 SekolahMulai pekan ini, Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi kembali melakukan simulasi kegiatan belajar mengajar (KBM) tatap muka di enam sekolah.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Pemkot Bekasi Perpanjang Masa Adaptasi Tatanan Hidup Baru hingga 2 SeptemberPemkot Bekasi memperpanjang masa adaptasi tatanan hidup baru (ATHB) masyarakat produktif aman Corona (COVID-19). Perpanjangan itu berlaku dari 3 Agustus hingga 2 September. Bekasi Kebanyakan istilah. tatanan hidup baru🤣 bahasana jiga pemimpin sunda empayer🤣🤣🤣🤣🤣
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Pemkot Bekasi Sediakan 244 Titik Internet Gratis untuk Belajar DaringPemkot Bekasi telah menyediakan 244 titik internet gratis yang dapat digunakan para siswa yang tengah menempuh pembelajaran jarak jauh (PJJ).
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Risma Klaim Zona Hijau, Ahli Membantah, Pemkot Klarifikasi |Republika OnlineKlaim Risma bahwa Surabaya sudah berkategori zona hijau Covid-19 menuai polemik. Ojo dumeh sik... Ojo jumawa sik.... 😕😕 asiikk ribut lagi
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pemkot Surabaya Segera Gelar Sekolah Tatap Muka |Republika Online21 SMP menjadi pilot project sekolah tatap muka Surabaya. Asal pengen duluan, padahal kondisi blm memungkinkan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Dewan Pendidikan Ingatkan Pemkot Surabaya Hati-hati Soal Sekolah Tatap Muka'Saya kira untuk sampai keputusan itu Pemkot harus super hati-hati. Dan banyak hal yang harus dipertimbangkan,' kata Ketua Dewan Pendidikan Provinsi Jawa Timur Prof Akhmad Muzakki. Sekolah Surabaya
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »