Pemkot Batu dorong pertumbuhan alternatif wisata edukasi

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah Kota Batu berupaya untuk mendorong pertumbuhan potensi wisata edukasi sebagai alternatif atau pilihan baru sektor pariwisata untuk menarik jumlah ...

Penjabat Wali Kota Batu Aries Agung Paewai pada saat berkunjung ke Studio MataHati Ceramics di Kecamatan Junrejo, Kota Batu, Jawa Timur. ANTARA/HO-Prokopim Setda Kota Batu.

Penjabat Wali Kota Batu Aries Agung Paewai dalam keterangan di Kota Batu, Jawa Timur, Sabtu mengatakan, salah satu potensi wisata edukasi baru tersebut berada di kawasan Wastu Asri Desa Junrejo, yakni Studio MataHati Ceramics.Aries menjelaskan, wisatawan yang berkunjung ke Studio MataHati Ceramics tersebut bisa belajar untuk bagaimana cara membuat keramik yang baik, sekaligus berbelanja untuk buah tangan setelah berwisata ke Kota Batu.

Ia menambahkan, di Studio MataHati Ceramics tersebut, sejauh ini telah menjadi salah satu tujuan wisata bagi wisatawan, termasuk seniman keramik yang ingin mendapatkan edukasi. Ia berharap, tempat-tempat wisata berbasis edukasi tersebut bisa bertumbuh. Selain untuk menarik minat kunjungan wisatawan, lanjutnya, pada studio tersebut juga menjadi tempat pelatihan kreativitas untuk berbagai kalangan. Ada sejumlah kegiatan rutin yang diselenggarakan termasuk pelaksanaan pameran keramik.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemendagri Tunjuk PJ Wali Kota Batu sebagai Komandan Upacara Hari Otoda di Kota SurabayaAries Agung Paewai ditunjuk sebagai komandan upacara untuk peringatan Hari Otonomi Daerah (Otoda) XXVIII.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Pemerintah Kota Madiun Sediakan Videotron di Alun-Alun Kota untuk Nobar Semifinal Piala Asia U-23Pemerintah Kota Madiun, sediakan nobar Timnas Indonesia melawan Uzbekistan di alun-alun Kota Madiun dengan videotron.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Sukses Tertibkan PSU Perumahan, Pemkot Denpasar Raih Penghargaan dari KPKJPNN.com : Pemerintah Kota (Pemkot) Denpasar berhasil meraih penghargaan dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Warga Wonorejo Surabaya Ungkap Manfaat Program Madagaskar: Jadi Lebih Tanggap Terhadap Mitigasi KebakaranProgram Madagaskar (Masyarakat dan Keluarga Siaga Kebakaran) terus digalakkan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menekan kebakaran
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Puluhan Ribu Kader Surabaya Hebat Dicover BPJS KetenagakerjaanSebanyak 28 ribu kader Surabaya hebat (KSH) di-cover BPJS Ketenagakerjaan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Upaya Strategis Pemkot Tangsel Mengatasi SampahJPNN.com : Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) setiap harinya harus berjibaku membersihkan 1.000 ton sampah.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »