Pemerintah Tiongkok apresiasi kembali terpilihnya Presiden Jokowi

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah RRT menyampaikan selamat atas terpilihnya Joko Widodo sebagai Presiden periode 2019—2024.\r\n\r\n"Kami ingin menyampaikan selamat ...

Presiden RI Joko Widodo menyambut kunjungan kehormatan Penasihat Hubungan Luar Negeri Presiden RRT Song Tao di Istana Kepresidenan RI, Bogor, Jumat . ANTARA/Bayu Prasetyo

Bogor - Pemerintah RRT menyampaikan selamat atas terpilihnya Joko Widodo sebagai Presiden periode 2019—2024. "Kami ingin menyampaikan selamat setulus-tulusnya atas Yang Mulia terpilih kembali sebagai Presiden karena mendapat dukungan yang serius dari rakyat Indonesia," kata Penasihat Hubungan Luar Negeri Presiden RRT Xi Jinping, Song Tao, di Istana Kepresidenan RI, Bogor, Jumat.Song Tao berharap pertumbuhan ekonomi dan kemajuan Indonesia makin baik dalam kepemimpinan 2 periode Presiden Jokowi.

Ia juga mengapresiasi kemajuan pembangunan infrastruktur, antara lain, tol Transjawa dan pembangunan pembangkit listrik. "Semua prestasi dan kemajuan yang dicatat oleh Indonesia berkat kepemimpinan Presiden Jokowi," ucap Song Tao.Dalam pertemuan itu, Presiden didampingi oleh Menteri Sekretaris Negara Pratikno dan Wakil Menteri Luar Negeri A.M. Fachir."Selain menyampaikan selamat atas kembali terpilihnya Bapak Presiden, yang kedua juga menyampaikan komitmen Tiongkok untuk terus meningkatkan hubungan dan kerja sama dengan Indonesia," demikian A.M. Fachir.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menpora Jadi Tersangka di KPK, Jokowi Ingatkan Pejabat Hati-hati'Semuanya hati-hati menggunakan anggaran, menggunakan APBN karena semuanya akan diperiksa kepatuhan, peraturan perundangan-undangan oleh BPK,' kata Jokowi. ImamNahrawi Jokowi Kalo mau korupsi mainnya yang cantik ya, biar kaga ke tahuan hati2 korupsinya, jangan sampe ketahuan :D Korupsi itu udah jadi budaya ya? Apa udah nyampe ke kata 'teror', orang yang melakukannya tinggal ditambah 'ist' kan? Apa perlu direvisi lagi tahun depan? Jadi hukuman tembak mati?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jokowi Terima Utusan Presiden Tiongkok, Ini yang DibahasBeberapa proyek besar era Jokowi yang disorot utusan Presiden Tiongkok antara lain, Tol Trans Jawa yang hampir terhubung dari Merak hingga Banyuwangi, dan juga penyelesaian masalah kelistrikan. Jokowi
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Jokowi soal Antek Asing-Aseng: Itu Namanya Emosi KeagamaanPresiden Jokowi sempat menyinggung istilah 'asing-aseng' yang dituduhkan ke pemerintah setiap hendak bekerja sama dengan negara lain. Yang suka teriak antek asing kan pasukan kampret radikal dari gurun penebar hoax,fitnah & ujaran kebencian
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

[Fakta atau Hoaks] Benarkah Freeport Memberikan Jatah Saham kepada Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Jusuf Kalla?[Fakta atau Hoaks] Benarkah Freeport Memberikan Jatah Saham kepada Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Jusuf Kalla?
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Istana Bantah Fahri, Tegaskan Jokowi tak Terganggu KPKFahri menyebut Jokowi terganggu oleh KPK yang menghambat kerja pemerintah. haha biar berantem deh loe pada
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Menyambung Nafas di Tengah Kepungan Kabut Asap, Pengakuan Warga PekanbaruPresiden Jokowi akhirnya menginstruksikan hujan buatan dalam jumlah yang lebih besar.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »