Pemerintah RI Kutuk Aksi Teror di Moskow, Terus Pantau Sel-sel Teroris dalam Negeri

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah melalui Menko Polhukam Hadi Tjahjanto menyampaikan belasungkawa kepada korban serangan teroris di Moskow, Rusia pada Jumat (22/3/2024) lalu.

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Hadi Tjahjanto menyampaikan keterangan dalam konferensi pers di Jakarta, Senin .

Hadi menyebut pemerintah RI mengutuk serangan teroris yang membunuh 137 orang tersebut. Kelompok Negara Islam Provinsi Khurasan mengklaim bertanggung jawab atas serangan ke Moskow."Aksi teror merupakan tindakan yang sungguh tidak beradab, apa pun alasannya, karena mengorbankan pihak-pihak yang tidak berdosa. Apalagi dilakukan di bulan Ramadan yang penuh rahmat dan berkah ini,” kata Hadi Tjahjanto dalam konferensi pers pada Senin .

Di lain sisi, Hadi menyampaikan bahwa potensi aksi terorisme di Indonesia masih tergolong rendah hingga sedang. Namun, ia menegaskan pemerintah tetap waspada melakukan tindakan preventif. Menurut Hadi, pihaknya akan melakukan pengamanan terbuka jelang hari raya Paskah dan Idulfitri tahun 2024.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

India Hingga China Kutuk Aksi Serangan Teror di MoskowSejumlah kepala negara menyatakan keprihatinannya atas serangan teroris mematikan yang menewaskan 60 orang di Balai Kota Crocus Moskow pada Jumat
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

Dasco Kutuk Serangan di Moskow: Aksi Teroris Harus Ditindak TegasWakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad mengutuk aksi teroris yang menyerang sebuah gedung konser dekat Moskow, Rusia. Menurut dia semua aksi terorisme harus ditindak tegas.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Pimpinan DPR Kutuk Keras Aksi Penembakan Massal di Gedung Konser Moskow RusiaPimpinan DPR RI menyampaikan rasa belasungkawa kepada Rusia atas meninggalnya sejumlah warga akibat aksi penembakan massal yang terjadi di gedung konser Kota Moskow.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kutuk Serangan Teroris di Moskow, Kepala BNPT Terorisme adalah Ancaman Serius terhadap Perdamaian DuniaKepala BNPT menyampaikan akan pentingnya kerja sama global dalam menanggulangi terorisme antar negara di dunia
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kutuk Serangan di Moskow, Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Sampaikan Belasungkawa MendalamDasco juga menyatakan keprihatinannya yang mendalam atas serangan penembakan mematikan yang menelan lebih dari 100 orang korban jiwa itu.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Wakil Ketua DPR sampaikan belasungkawa, kutuk serangan di MoskowWakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menyampaikan belasungkawa sekaligus mengecam serangan teroris yang terjadi di sebuah gedung konser dekat Moskow, Rusia, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »