Pemain Timnas U-19 Asal Belanda Tak Diturunkan di Piala AFF

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

PSSI memastikan pemain Timnas U-19 asal Belanda keturunan Indonesia tidak akan bermain di Piala AFF U-19 2022 meski sudah ikut berlatih.

Jakarta, Beritasatu.com - PSSI memastikan pemain Timnas U-19 asal Belanda keturunan Indonesia tidak akan bermain di Piala AFF U-19 2022 pada 2-15 Juli, meski sudah ikut berlatih bersama squad Garuda Nusantara.

Menurut Indra Sjafri, para pemain itu akan diupayakan untuk menjadi WNI jika performa mereka dianggap memadai oleh pelatih Shin Tae-yong. "Belum ada kabar terbaru. Belum ada tambahan pemain luar negeri lain untuk datang ke sini," ujar juru taktik asal Korea Selatan itu. Meski tak dapat tampil di Piala AFF U-19, nama-nama pemain luar negeri tersebut dapat berkompetisi di Piala Dunia U-20 tahun 2023.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bek Persija Ingin Antar Timnas Indonesia U-19 Juara Piala AFF U-19 2022 - Bola.netBek Persija Jakarta, Muhammad Ferrari punya kesempatan memperkuat Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2022.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19Jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 yang akan digulirkan di Stadion Patriot Chandrabaga, Bekasi, pada 2-15 Juli mendatang. Jadwal Timnas Indonesia...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

3 Pemain Keturunan Indonesia Senjata Baru Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19Pekan ini PSSI mengirim sinyal bahwa Jim Croque, Max Christoffel, dan Kai Boham akan mengantongi status Warga Negara Indonesia (WNI). Naturalisasi pemain keturunan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Piala AFF U-19, Ajang Tolak Ukur Timnas Indonesia Jelang Piala DuniaTimnas Indonesia U-19 tengah menjalani pemusatan latihan menyambut Piala AFF U-19 2022. Latihan digelar di Stadion Madya GBK.
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »

Daftar Pemain Timnas Indonesia U-19 Untuk Piala AFF | Goal.comTimnasIndonesia U-19 yang juga proyeksi untuk PialaDunia U-20 akan berlaga di PialaAFF U-19.
Sumber: GOAL_ID - 🏆 32. / 51 Baca lebih lajut »

Shin Tae-yong panggil 30 pemain timnas persiapan Piala AFF U-19Pelatih Shin memanggil 30 pemain timnas U-19 unutuk jalani pemusatan latihan persiapan menuju Piala AFF U-19 2022. Siapa saja pemain yang bergabung? TimnasIndonesia
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »