Pelaku Maksiat Sudah Dihukum di Dunia, Apakah di Akhirat Dihukum Lagi? Ini Kata Buya Yahya

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 48%
  • Publisher: 83%

Islam Berita

Berita Islami,Buya Yahya,KH Yahya Zainul Ma'arif

Begini hukuman dosa menurut Buya Yahya, sudah dihukum di dunia apakah akan dihukum lagi di akhirat?

Setiap perbuatan itu akan ada balasannya, baik balasan di dunia maupun di akhirat. Misalnya berbuat maksiat, yang bersangkutan juga sudah mengakui dan bertaubat di dunia serta sudah mendapat hukuman setimpal.

Menanggapi hal tersebut Buya Yahya, ulama kharismatik Pengasuh Lembaga Pengembangan Da'wah dan Pondok Pesantren Al-Bahjah yang berpusat di Cirebon ini menjawab, Allah maha adil dan Allah Maha Kasih. 'Tapi secara dhohir setiap dosa ada hukumannya kan begitu. Setiap perbuatan ada akibatnya cuma kita urusan dengan Allah yang maha pengampun, Allah maha kasih.sehingga bisa saja seorang berdosa lalu diampuni oleh Allah cuman kita tidak tahu apakah itu diampuni atau belum maka hendaknya siapapun yang berdosa hendaknya minta ampun agar diampuni oleh Allah,' terangnya.

Nabi SAW Pernah Marah Ketika Mendapati Pendosa Masih DicibirIa mencontohkan, seorang yang berzina kemudian dirajam dihukum di dunia tidak akan dihukum lagi di akhirat. Dia sudah diampuni, karena sudah dihukum di dunia tidak akan dihukum di akhirat.

Berita Islami Buya Yahya KH Yahya Zainul Ma'arif Dosa Dunia Akhirat Maksiat Azab

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cara Taubat agar Pelaku Zina Diampuni Allah, Menurut Buya YahyaBagaimanakah cara taubat bagi yang pernah berzina? Berikut ini penjelasan detail mMenurut Buya Yahya.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Janggan Anggap Enteng, Ini Hukum Islam soal Berhubungan Badan dalam Keadaan Telanjang, Buya Yahya Tegas ....Berita Janggan Anggap Enteng, Ini Hukum Islam soal Berhubungan Badan dalam Keadaan Telanjang, Buya Yahya Tegas .... terbaru hari ini 2024-04-09 18:11:02 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Hukum Sholat Kafarat di Jumat Terakhir Ramadhan, Penjelasan Buya Yahya dan UASApakah benar ada sholat kafarat di Jumat terakhir Ramadhan yang bisa mengganti sholat ratusan tahun yang ditinggalkan?
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Hukum Tidak Puasa saat Mudik Lebaran, Begini Penjelasan Buya YahyaUmat Muslim tidak diwajibkan berpuasa jika terdapat dua kondisi, apa saja?
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Buya Yahya Jelaskan Hukum Bayar Zakat Fitrah Online, Boleh atau Tidak?Apakah boleh berzakat secara online?
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Hukum Berwudhu dengan Menggunakan Makeup Menurut Buya YahyaBuya Yahya menjelaskan hukum berwudhu bila masih menggunakan makeup. Bagaimanakah hukumnya dalam ajaran Islam?
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »