Pegawai Ditjen Pajak yang Ditangkap KPK Tiba di Gedung Merah Putih

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Seorang pegawai Direktorat Jenderal Pajak ditangkap KPK di Sulawesi Selatan karena tidak kooperatif dalam proses penyidikan.

Pegawai itu berjalan ke dalam gedung dengan tangan diborgol dan ditutupi jaket serta didampingi penyidik KPK.

"Yang bersangkutan kami nilai tidak kooperatif selama proses penyelesaikan penyidikan perkara yang saat ini sedang KPK lakukan," ujar Pelaksana Tugas Juru Bicara KPK, Ali Fikri, melalui keterangan tertulis, Kamis. Kendati demikian, KPK masih enggan menyebut identitas tersangka yang ditangkap tersebut. Menurut Ali, tersangka akan menjalani pemeriksaan lebih lanjut.Selain Angin, KPK juga telah menetapkan Kepala Subdirektorat Kerja Sama dan Dukungan Pemeriksaan pada Direktorat Jenderal Pajak Dadan Ramdani dan kuasa wajib pajak Veronika Lindawati.

Kemudian, tiga konsultan pajak yakni Ryan Ahmad Ronas, Aulia Imran Maghribi, dan Agus Susetyo sebagai tersangka.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Itu yg di DKI kapan tuh KPK_RI

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Suap Pajak, KPK Tangkap Seorang Pegawai Pajak di Kasus Anging PrayitnoKPK menangkap seorang pegawai pajak di Sulawesi Selatan pada Rabu, 10 November 2021. Terkait kasus suap pajak Angin Prayitno Aji.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

KPK Tangkap Tersangka Kasus Suap Pengurusan Pajak di SulselKPK belum dapat menyampaikan secara rinci identitas pihak yang merupakan tersangka kasus dugaan suap pengurusan pajak yang dibekuk tim penyidik.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

KPK Tangkap Tersangka Suap Pajak di Sulsel Lantaran Tak KooperatifKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap satu tersangka kasus dugaan suap di Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (DJP Kemenkeu). Beda KPK_RI & bpkri . 1. KPK selevel Menteri, BPK selevel Presiden. 2. KPK pny Sifat Hukum Aktif & Passiv, BPK pny sifat hukum Passive. 3. KPK bisa turunkan Menteri, BPK hny bisa Turunkan Kades. Persamaannya. 1. Sama2 ngurusi Lalin Uang Negara. 2. Sama2 lembaga resmi negara.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

KPK tangkap tersangka kasus suap pajak di SulselKPK tangkap satu tersangka kasus dugaan suap perpajakan di Sulsel. 'Hari ini, diagendakan dibawa ke Gedung Merah Putih di Jakarta untuk pemeriksaan lebih lanjut. Perkembangannya akan kami sampaikan,' ucap Ali.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Lagi Pejabat Pajak Ditangkap KPK Terkait Kasus Suap, Ini Kata DJPTersangka kasus dugaan suap pada DJP Kemenkeu tiba di Gedung KPK hari ini. Wah mental oknum Pegawai pajak sangat miris
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pegawai Ditjen Pajak yang Ditangkap Tiba di Gedung KPKKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap paksa pegawai Ditjen Pajak yang menjadi tersangka kasus dugaan suap pengurusan pajak di Sulawesi Selatan (Sulsel).
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »