PDIP Segera Sodorkan Nama Calon Menteri ke Jokowi

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Nama-nama sudah didialogkan dan sudah ada di tangan Megawati dan segera diajukan ke Presiden Jokowi. Berbagai dialog sudah dilakukan hanya finalisasi tetap diperlukan,' ungkap Hasto.

PARTAI Demokrasi Indonesia Perjuangan segera menyodorkan nama-nama calon menteri kepada Presiden Joko Widodo . Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristianto, menjelaskan nama-nama menteri dari PDIP sudah dikantongi oleh Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri.

"Nama-nama sudah didialogkan dan sudah ada di tangan Megawati dan segera diajukan ke Presiden Jokowi. Berbagai dialog sudah dilakukan hanya finalisasi tetap diperlukan," ungkap Hasto di Gedung DPR/MPR, Jakarta, Jumat .Hasto melanjutkan, PDIP tidak mempermasalahkan komposisi kabinet yang diisi oleh 55% nonparpol dan 45% parpol. Menurut Hasto, pada dasarnya tidak ada yang membedakan kalangan profesional nonparpol maupun profesional parpol.

"Karena menjadi menteri diperlukan sebuah leadership sebuah kerja bersama dengan presiden menjabarkan visi misi presiden dan juga memahani kehendak rakyat agar kita bisa juga berkemajuan bagi kepentingan bangsa dan negara kita," ungkapnya. Selain itu, dirinya meyakini Jokowi akan terus melakukan dialog dengan para ketua umum partai dalam menentukan kabinet.

"Kami para sekjen KIK juga akan terus merapatkan barisan agar ketika kabinet diumumkan setelah Jokowi dan Ma'ruf Amin dilantik bisa menggambarkan semangat unutk kerja bagi kemajuan bersama," tutur Hasto.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gerindra Akan Sodorkan Calon Menteri ke JokowiSekjen Gerindra Muzani mengatakan jika persoalan mengenai pangan, air, dan energi menjadi agenda penting bagi Jokowi, maka Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto siap menyodorkan nama. Dah ga sehat Gak tau malu...
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Jokowi Janji 55% Menteri Profesional, PDIP: Kursi Parpol Dibagi ProporsionalJokowi mengungkap desain kabinetnya di periode kedua berisi 55% menteri profesional. PDI-Perjuangan menyebut Jokowi tidak akan mengurangi jatah menteri parpol. 90 % professional pak, sudah periode ke 2 jangan ada beban.. gasspol. Jangan ada menteri dari PDIP partai gak guna.. jokowi yg penting kementrian pd anaknya mbok mega dbubarkan sja, gak ada manfaat mending KPK_RI diperkuat, HUKUM dibikin galak. Jangan khawatir mbak evndari , PDI_Perjuangan sdh dipesankan bu megawati_SP15 kpd pak jokowi dpt jatah menteri paling banyak kok. Tapi Mbak evndari , saya khawatir PDIP menjadi juara umum tak tergantikan seperti ini : 👇 RebutanKursiUntukKorupsi RebutanKursiUntukKorupsi
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

PDIP Sebut GBHN akan Jadi Warisan JokowiPDIP saat ini memfokuskan diri untuk menghidupkan kembali GBHN. Lha..terus Nawacita yg kemaren dibangga2kan itu gimana... 😁 Cc berkaryainfo Bebas caption lah Kembali ke program orba donk ?
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

PDIP Anggap Jokowi Sudah Letakkan Pondasi GBHNSekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menilai Presiden Joko Widodo telah meletakkan kembali pondasi Garis-garis Besar Haluan Negara (GBHN) GBHN
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

PDIP Dukung Jokowi Bentuk Kementerian Ekonomi Kreatif dan InvestasiSekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan apa yang diputuskan Presiden Jokowi sejalan dengan hasil keputusan Kongres V Partai yang digelar di Bali. Iya jelas keputusan yang sangat wajarlah karena kan memang sudah jelas tupoksinya, petugas partai. 😀
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jokowi dan Surya Paloh Bertemu di Singapura Seusai Kongres V PDIPSekjen NasDem Johnny G. Plate membenarkan pertemuan Jokowi-Surya Paloh, tetapi menampik perjumpaan itu direncanakan.
Sumber: temponewsroom - 🏆 13. / 63 Baca lebih lajut »