Pasutri di Pekanbaru buat masker untuk dibagikan gratis cegah COVID-19

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sampai saat ini, keduanya masih memproduksi masker tersebut untuk dibagikan kepada siapa saja yang membutuhkannya.

Pasangan suami-isteri, Ridho Ikhsan dan Fella Diasary di Kota Pekanbaru membuat masker dari kain yang hasilnya dibagikan gratis ke warga untuk mencegah penyebaran virus corona.

“Istri saya menjahitnya sendiri, dan saya bantu menggunting dan memasang karetnya,” kata Ridho Ikhsan di Pekanbaru, Selasa. Ia mengatakan isterinya memang hobi menjahit, dan keduanya ingin membantu orang-orang yang kesulitan mendapatkan masker. Saat virus corona menyebar hingga ke Riau, masker jadi barang langka dan mahal.

Keduanya kini masih terus memproduksi masker tersebut untuk dibagikan kepada siapa saja yang membutuhkannya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

PakDheGondrong Subhanallah Semangat dan jaga kesehatan kak

salut banget, tetap jaga kesehatan ya Kak👍

Kok sepi?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Singapura Larang WNA sampai Kasus Corona Pertama MyanmarSingapura larang kunjungan WNA untuk cegah penularan virus corona sampai kasus Covid-19 pertama di Myanmar. Gercep
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

BPBD Kota Medan Bagi 10.500 Masker Secara GratisSetiap kecamatan mendapatkan 500 masker gratis untuk dibagikan kepada masyarakat di wilayahnya.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Terlalu! Ratusan Kotak Masker di RSUD Pagelaran Cianjur Raib DicuriDi tengah merebaknya Covid-19 dan langkanya masker, sebanyak 270 dus stok masker di RSUD Pagelaran, Kabupaten Cianjur raib. Diduga masker stok itu dicuri. Duh! Cianjur Yang nyuri keterlaluan baget Dididik gmn s mereka itu Ya Allah kebangetaaaaaan bgt yg nyuri! :(
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Netizen ke Parpol saat Masker Langka: Cuma Hadir saat PemiluWarganet meminta parpol untuk menyumbangkan masker saat Covid-19 mewabah dan tak hanya hadir saat mencari suara di Pemilu. 😭😭😭 Goblog kan Nyimak deh Demokrat Sudah melakukan gerakan nasional melawan Corona termasuk membagi APD utk tim kesehatan dan juga kepada rakyat meski sgt terbatas karena ketersediaan barang tidak memadai.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Aceh Imbau Warga di Perantauan Tunda Pulang KampungUntuk menekan penularan covid-19, Pemerintah Provinsi Aceh melarang warganya di perantauan untuk pulang kampung.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »