Pasokan Air Bersih di Marunda Kepu Terputus 1 Bulan, Wagub DKI: Sudah Disiapkan Tangki dari PAM

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pasokan Air Bersih di Marunda Kepu Terputus 1 Bulan, Wagub DKI: Sudah Disiapkan Tangki dari PAM Sindonews BukanBeritaBiasa .

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengatakan, Pemprov DKI telah menyiapkan mobil tangki guna memenuhi kebutuhan air bersih di Jakarta, termasuk untuk kebutuhan warga Marunda Kepu.."Ya kan itu sudah disiapkan tangki-tangki ya, di Marunda atau tempat lain kalau ada kekurangan air bersih nanti tangki dari PAM itu sudah disiapkan," kata Ariza kepada awak media di Balai Kota, Jakarta Pusat, Jumat malam.

Ariza mengklaim masalah pasokan air bersih sudah ditangani dengan baik."Selama ini Alhamdulillah bisa ditangani diatasi dengan baik ya," ujarnya.Sebelumnya, Direktur Wahana Lingkungan Hidup Indonesia DKI Jakarta Suci F Tanjung mengatakan, masyarakat harus mengalokasikan dana tambahan untuk membeli air jeriken dengan harga yang tinggi.

"Mereka harus meluangkan waktu lebih untuk mencari air bersih dan menggunakannya seirit mungkin," ujarnya, Kamis . Menurut dia, dampak dari kekurangan air bersih, warga menjadi rentan mengalami gangguan kesehatan terutama bagi perempuan, anak-anak, serta lansia. "Potensi gangguan kesehatan juga mengintai warga, terutama bagi perempuan, anak, dan kelompok rentan lainnya," katanya.

Masyarakat sempat mengadukan keluhan ini kepada pihak berwenang, tetapi keluhan tidak direspons."Alih-alih menerima keluhan dengan memperbaiki layanan, petugas justru mengatakan agar warga memutus aliran air jika tidak puas dengan layanan yang ada," ujar Suci.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sudah Sepekan Air PDAM di Pesisir Kota Pasuruan MampetSudah sepekan terakhir sebagian warga pesisir Kota Pasuruan sulit mendapatkan air bersih. Gara-garanya, distribusi air dari PDAM macet.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Menikmati Keliling Kawasan Malioboro dengan Skuter ListrikKawasan Malioboro yang sudah bersih dari PKL, kini dimanfaatkan para penyewa skuter listrik untuk wisatawan yang ingin berkeliling di Malioboro
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

SPKS Sambut Baik Keputusan Jokowi Cabut Larangan Ekspor Minyak GorengKlaim Jokowi, setelah dilakukan pelarangan ekspor di bulan April, pasokan minyak goreng mencapai 211.000 ton per bulan, melebihi kebutuhan nasional. Kalo harga migor gak balik normal piye ya?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Epic Comeback! Mobil 'Sejuta Umat' Avanza Mobil Terlaris RISetelah selama 3 bulan terpental dari singgasana pasar mobil se-Indonesia, Toyota Avanza kembali menjadi raja mobil di Tanah Air.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Selain Pogba, Juventus Juga Segera Boyong Di Maria Secara GratisAngel Di Maria sudah diumumkan akan hengkang dari PSG, dan Juventus menjadi calon kuat klub anyarnya.
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »

Tinggi muka air Pintu Air Pasar Ikan turun jadi 205 cmBadan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi DKI Jakarta menginformasikan tinggi muka air (TMA) di Pintu Air Pasar Ikan, Penjaringan, Jakarta Utara ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »