Pasien Positif Corona di RSUD Cengkareng Jakbar Dijemput Paksa Keluarga

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Salah seorang pasien RSUD Cengkareng, Jakarta Barat, berinisial M (53) dijemput paksa oleh pihak keluarga. Padahal, M telah dinyatakan positif virus Corona (COVID-19). VirusCorona Cengkareng

"Tanggal 21 Oktober keluar hasil tes usap positif," kata Direktur Utama RSUD Cengkareng Bambang Suheri, seperti dilansirBambang menjelaskan, M merupakan pasien isolasi di RSUD Cengkareng sejak Sabtu . Namun keluarga pasien tersebut menjemput paksa sembari membawa massa salah satu organisasi kemasyarakatan.

Meski M dinyatakan positif, RSUD Cengkareng terpaksa memulangkan untuk isolasi mandiri lantaran mempertimbangkan faktor ketertiban dan keamanan. Sebab, pihak keluarga mengancam akan memaksa masuk ruang perawatan apabila M tak diperbolehkan pulang.Bambang memastikan pihaknya tidak 'lepas tangan' begitu saja. Dia mengaku telah berkoordinasi dengan puskesmas tempat tinggal M untuk memonitor kondisi kesehatannya.

"Untuk pertanggungjawaban RSUD, kami minta yang bersangkutan untuk menandatangani surat PAPS, pulang paksa atas permintaan sendiri, dan kami akan informasikan ke puskesmas tempat beliau tinggal untuk dipantau," ujar Bambang. Terkait penjemputan paksa ini, Polsek Cengkareng juga turun tangan. Pihak kepolisian menengahi keluarga M. Kejadian penjemputan paksa M terjadi kemarin.

"Kami melakukan mediasi bersama pihak rumah sakit dan keluarga pasien untuk mencapai kesepakatan," ujar Kapolsek Cengkareng Kompol Fery Hutagaol. Hasil mediasi disepakati pasien tersebut menjalani isolasi mandiri di rumah berdasarkan surat pernyataan yang disepakati kedua belah pihak.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi Mediasi Keluarga Suspek Covid-19 dan RSUD Cengkareng |Republika OnlineKeluarga suspek Covid-19 membawa massa ke RSUD Cengkareng.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tak Terima Kerabatnya Dirawat di Ruang Covid-19, Keluarga Kerahkan Ormas Geruduk RSUD Cengkareng - Tribunnews.comKeluarga pasien mengerahkan anggota Ormas menggeruduk Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cengkareng, Jakarta Barat.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Update Corona di Dunia 21 Oktober: 41 Juta Infeksi | Inggris Akan Menginfeksi Relawan dengan Virus CoronaDengan dosis virus yang terkontrol, tujuan tim peneliti untuk menemukan jumlah virus terkecil yang diperlukan untuk menyebabkan infeksi Covid-19.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Nakes Terpapar COVID-19, Layanan Ponek RSUD Palabuhanratu DitutupFasilitas Ponek (Pelayanan Obstetri Neonatal Emergensi Komprehensif) RSUD Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi terpaksa ditutup sementara.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

RSUD di Tebing Tinggi Jalin Kerja Sama Untuk Pelayanan KedokteranUntuk meningkatkan pelayanan di bidang kedokteran maupun kedokteran spesialis, RSUD dr Kumpulan Pane mengajak kerja sama dengan RS Adam Malik Medan.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Cerita Haru Pasien Corona Ultah di Tempat Karantina, Dapat Kejutan dan Hadiah dari Para Perawat - Tribunnews.comVideo yang memperlihatkan seorang pasien positif virus corona mendapatkan kejutan ulang tahun dari para perawat beredar di media sosial.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »