Pasar Senen gandeng komunitas pedagang fesyen Bangkok gelar pameran

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pengelola Blok 1 dan 2 Pasar Senen Jaya, Jakarta Pusat, menggandeng komunitas pedagang fesyen Bangkok menggelar pameran hingga 30 April 2024 untuk ...

Salah satu toko busana muslim wanita di Pasar Senen Jaya Blok 1 dan 2, Jakarta, Sabtu . ANTARA/Luthfia Miranda Putri

Jakarta - Pengelola Blok 1 dan 2 Pasar Senen Jaya, Jakarta Pusat, menggandeng komunitas pedagang fesyen Bangkok menggelar pameran hingga 30 April 2024 untuk menambah minat kedatangan pengunjung."Program terbaru di Pasar Senen untuk menambah jumlah pengunjung kami mengadakan 'fashion bazaar' yang salah satunya fesyen Bangkok," kata Manajemen Persewaan Senen Jaya 1 dan 2 Anton Susilo Nugroho saat dihubungi di Jakarta, Sabtu.

Di Blok I dan II Pasar Senen tercatat sebanyak 900 pedagang yang berjualan aktif di dalam gedung. Sedangkan untuk sentra kue uh Subuh sebanyak 600 pedagang jajanan.Pengelola Pasar Senen Blok 1 dan 2 telah mengumumkan akan tutup sementara pada hari pertama Lebaran, yakni 10 April dan buka kembali pada 11 April 2024.

Sebelumnya, Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi DKI Jakarta, Andhika Permata mengatakan sektor fesyen dapat menumbuhkan ekonomi di Provinsi DKI Jakarta sebesar 5,25 persen secara regional. Andhika dalam acara pembukaan Indonesia Fashion Week 2024 di Jakarta mengatakan, angka pertumbuhan ekonomi secara nasional mencatat angka yang lebih besar lagi yang disumbangkan dari sektor fesyen​​​​​​​, yakni sebesar 7,5 persen.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pasar Jambu Dua dan Pasar Sukasari dicanangkan jadi pasar bersihPerumda Pasar Pakuan Jaya (PPJ) Kota Bogor, Jawa Barat, mencanangkan Pasar Jambu Dua dan Pasar Gembrong Sukasari yang sedang dibangun, sebagai pasar ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Menjamurnya Pembangunan Pasar Tradisional dengan Fasilitas Modern di Bali, Efektifkah?Awalnya, Program Revitalisasi Pasar berusaha menyelesaikan persoalan manajemen pasar, pengelolaan perdagangan, dan pengaturan zonasi Pasar.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Jelang Mudik Lebaran, Stasiun Pasar Senen Terpantau RamaiJakarta, tvOnenews.com - Beberapa minggu Menjelang Lebaran, Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat terpantau mulai ramai oleh warga yang ingin melakukan mudik ke kampung halamannya.  Dari pantauan tim tvone di lokasi, situasi stasiun pada hari ini (30/3/2024) lebih padat dibandingkan dengan hari kemarin (29/3/2024).  Diketahui, sekitar 10.
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Stasiun Pasar Senen Mulai Ramai, Puncak Mudik Diprediksi di Tanggal 8-9 AprilWalaupun mulai padat, namun situasi masih kondusif di Pasar Senen. Diprediksi jumlah pemudik yang menggunakan kereta api akan meningkat 56% tahun ini.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

KAI Gelar Mudik Gratis Berangkat dari Stasiun Pasar Senen, Begini Cara DaftarnyaPT KAI (Persero) menggelar mudik gratis dengan menggunakan KA Tawang Jaya Premium. Total ada 480 tiket dengan keberangkatan dari Stasiun Pasar Senen.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Pasar Senen Mulai Ramai Pemudik, Hindari Kepadatan Jelang LebaranStasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat mulai dipadati para pemudik yang hendak merayakan hari raya Lebaran, Kamis (28/3/2024).
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »