Papua Terkini - Bamsoet: Tiga langkah selesaikan persoalan Papua

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ketua DPR RI Bambang Soesatyo menilai pemerintah perlu melakukan tiga langkah dalam penyelesaian persoalan di Papua, yaitu solusi jangka pendek, menengah, dan ...

Hal itu dikatakannya dalam diskusi bertajuk "Mencari Solusi Permanen Atas Persoalan Papua", di Menara Kompas, Jakarta, Jumat .

Bamsoet mengatakan, Presiden Joko Widodo kabarnya akan menyelenggarakan dialog dengan masyarakat Papua sehingga dirinya mengusulkan dalam dialog tersebut menyertakan 7 wilayah budaya terdiri dari Mamta/Tabi, Seireri, Bomberai, Doberai, Meepago, Haanim dan Lapago. Bamsoet yang merupakan politisi Partai Golkar itu menjelaskan, strategi jangka menengah adalah perlu ada "affirmative action" menempatkan putra-putri Papua yang memenuhi syarat untuk mengisi posisi Eselon II dan Eselon I di berbagai pos kementerian/lembaga negara.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Papua Terkini - WN Australia terkait unjuk rasa Papua dipulangkanDirektorat Jenderal Imigrasi membenarkan satu warga negara Australia yang diduga turut serta dalam aksi unjuk rasa di Sorong, beberapa waktu lalu, telah ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Papua Terkini- MUI dorong pemerintah lakukan dialog terkait PapuaMajelis Ulama Indonesia (MUI) pusat mendorong pemerintah segera melakukan dialog dengan tokoh adat, agama dan masyarakat untuk menemukan solusi dan pemecahan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Papua Terkini - Pemerintah diminta waspadai provokator di luar PapuaPengamat intelijen Suripto meminta kepada pemerintah untuk mewaspadai kemungkinan adanya provokator dari luar Papua, menyusul ditetapkannya Benny Wenda, The ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Papua Terkini - Komisioner KPU Papua berkantor di hotelPara komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua akhirnya memilih berkantor di Grand Abe Hotel yang terletak di Kelurahan Kota Baru, Distrik ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Papua Terkini - Papua kian kondusif, internet Nabire-Dogiyai dibukaPemerintah kembali membuka blokir akses layanan data internet di dua kabupaten di Provinsi Papua, yakni Kabupaten Nabire dan Dogiyai, seiring dengan kian ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Papua Terkini - MUI: Pendekatan budaya lokal perlu dilakukan di PapuaMajelis Ulama Indonesia (MUI) mengatakan pendekatan budaya dan kearifan lokal perlu dilakukan untuk mempererat persatuan kesatuan pascakonflik di ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »