Pansel Tegaskan Tidak Ada Intervensi TGUPP dalam Lelang 17 Jabatan di Pemprov DKI

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tidak ada intervensi Tim Gubernur untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP) dalam proses lelang jabatan eselon 2 tersebut.

Pansel, kata Maria, bekerja sesuai aturan dan transparan. “Sejauh ini, tidak ada intervensi kepada tim pansel,” ujar Maria saat dihubungi, Selasa .Maria menjelaskan Pansel lelang jabatan eselon 2 tersebut terdiri dari 9 orang yang diketuai oleh Sekda DKI Jakarta Marulla Matali. Dari Pemprov DKI, kata dia, terdapat juga Asisten Pemerintahan Pemprov DKI dan sisanya adalah para ahli, praktisi dan akademisi yang mumpuni.

Maria pun enggan memberikan komentar soal tuduhan bahwa 239 ASN takut mengikuti lelang jabatan eselon 2 karena peran TGUPP yang terlalu dominan dan sentralistik. Dia mengakui tidak melihat adanya tuduhan seperti itu. “Tuduhan adanya dominasi dan peran sentralistik TGUPP di ASN DKI datang dari sejumlah anggota DPRD DKI Jakarta.

Selain William, tuduhan yang hampir sama juga datang dari Ketua Fraksi DPRD DKI PDI Perjuangan Gembong Warsono yang menilai keberadaan TGUPP membuat animo dari ASN eselon 3 dan 4 tidak bergairah untuk naik jabatan. “Peran TGUPP terlalu sentral dan operasional. TGUPP itu idealnya tidak operasional, jadi think thank gubernur, harusnya outpunya kebijakan, bukan seperti sekarang ini menentuk segala-galanya,” tegas Gembong.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pangdam Jaya Tegaskan Serda Nurhadi Tidak Terlibat dengan Pemilik Mobil dan Debt CollectorDudung menyayangkan aksi para debt collector yang tidak mernghormati adanya anggota TNI yang pada saat itu mencoba untuk menolong masyarakat ke rumah sakit.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Edhy Prabowo Tegaskan Aria Bima Tidak Terlibat Ekspor Benih Lobster“Saya memang mengenal Aria Bima sangat dekat, sering ketemu di lapangan badminton dan teman di DPR RI. Jadi enggak ada kaitannya urusan pekerjaan dengan KKP. Makanya saya menyesalkan beliau dibawa-bawa di sini,” kata Edhy Prabowo. TempoNasional Udah kecium koq dari awal, jejak pelengseran ex.menteri KKP yg melarang export benih lobster. Hmmm dari Partai itu lagi 😬
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

PSI Tuding ASN DKI Ogah Naik Jabatan karena Takut TGUPPTGUPP di era Anies Baswedan, menurut William, kerap kali memiliki kewenangan setara dengan gubernur. Mereka menjadi momok menakutkan bagi ASN.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

PM Nepal Kalah dalam Mosi Tidak Percaya di ParlemenPerdana Menteri Nepal K.P. Sharma Oli, Senin (10/5), kalah dalam mosi tidak percaya di parlemen, mengakhiri upayanya menunjukkan bahwa dia memiliki cukup dukungan. Menurut ketua parlemen Agni Sapkota, dari 232 anggota parlemen yang hadir, Oli hanya mendapat 93 dukungan, sementara 124...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Asma Jangan Jadi Alasan untuk Anak Tidak BerolahragaDokter malah menganjurkan agar anak yang memiliki asma untuk berolahraga dengan syarat harus mengendalikan kondisinya
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »