Pansel Capim KPK Minta Maaf saat Rapat dengan DPR, Soal Apa ya?

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pansel capim KPK rapat dengar pendapat umum atau RDPU dengan Komisi III DPR, Senin (9/9). CapimKPK

Pansel capim KPK saat rapat dengar pendapat umum dengan DPR. Foto: Ricardo/JPNN.com- Wakil ketua sekaligus anggota panitia seleksi calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi atau pansel capim KPK, Indriyanto Seno Adjie menyampaikan permintaan maaf dalam rapat dengar pendapat umum dengan Komisi III DPR, Senin .

"Soal Pasal 29 huruf k, saya mohon maaf, memang saya sudah memberikan statement waktu itu karena terlalu ribut, saya mewakili Pansel, kapan itu harus diumumkan mengenai harta kekayaan capim," kata Indriyanto dalam rapat yang dipimpin Wakil Ketua Komisi III Herman Hery.Semestinya Pegawai KPK Bisa Bersikap Netral dan Tak Asal Tuduh soal Capim

Pasal itu menyebutkan; pimpinan KPK harus mengumumkan kekayaannya sebelum dan setelah menjabat sesuai dengan peraturan dan perundang-undangan yang berlaku. Pengertiannya, kata Indriyanto, pengumuman LHKPN baru dilakukan setelah capim ditetapkan sebagai pimpinan definitif.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hari Ini, Komisi III DPR Rapat dengan Pansel Capim KPKKomisi III DPR dijadwalkan akan menggelar rapat dengar pendapat umum (RDPU) dengan panitia seleksi (Pansel) Capim Komisi...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Spanduk Dukungan untuk Pansel Capim KPK Terpasang di DPRAda empat spanduk dukungan untuk Pansel Capim KPK Tolak Spanduk dgn misi cek ombak ni..
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Soal Background dan Psikotes Capim KPK, Pansel Minta Rapat TertutupPansel Calon Pimpinan (Capim) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bersedia memberitahukan rekam jejak (background) dan juga...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Pansel KPK: Tak Pernah Ada Pengumuman LHKPN Saat Pendaftaran CapimPansel Capim Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengakui tidak mewajibkan setiap capim untuk mengumumkan harta kekayaan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Senin Pagi Ini, Komisi III Undang Pansel Capim KPKSetelah bertemu pansel, Komisi III akan menggelar fit and proper test atau uji kelayakan dan kepatutan terhadap 10 capim KPK. Wakil rakyat yang gak mau dengerin rakyatnya
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Komisi III DPR Mulai Uji Kelayakan Capim KPKProses pertama yang dilakukan Komisi III DPR adalah melakukan pengujian pembuatan makalah terhadap 10 capim KPK.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »