Panglima TNI Baru Harus Pastikan Anak Buah Selalu Bersama Rakyat

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 69 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Panglima TNI baru yang nantinya akan menggantikan Jenderal Andika Perkasa harus bisa memastikan anak buah selalu dekat dan berada bersama rakyat.

Jakarta, Beritasatu.com - Pengamat Intelijen dan Terorisme Ridlwan Habib mengingatkan Pasalnya, kata Ridlwan, keberadaan TNI tidak bisa pernah lepas dengan rakyat.

"Ya tentu, jadi TNI tidak bisa dipisahkan dengan rakyat karena bagaimanapun selama sejarah TNI besar dan berasal dari rakyat. Jadi manunggal dengan rakyat ini penting," ujar Ridlwan di sela-sela diskusi bertajuk 'Panglima TNI Baru Dan Pekerjaan Rumah Sektor Pertahanan' di Kantor DPP Partai Perindo, Jalan Pangeran Diponegoro, Menteng, Jakarta Pusat, Minggu .

Apalagi, kata Ridlwan, tantangan ke depannya tidaklah mudah. Bahkan Presiden Jokowi menyebutkan bahwa kemungkinan Tahun 2023, Indonesia akan menghadapi krisis sehingga perlu soliditas dan gotong royong antara berbagai elemen bangsa termasuk TNI.Bukan Besok, Surpres Calon Panglima TNI Akan Diterima DPR Senin "Kita menghadapi situasi menjelang 2023 yang Bapak Presiden mengatakan bahwa mungkin akan ada krisis. Ada tahun-tahun gelap dan era-era kegelapan di tahun 2023.

Dia mencontohkan, bencana gempa di Cianjur, Jawa Barat saat ini. TNI, kata dia, terlibat aktif dalam penanganan korban gempa, mulai dari evakuasi, pembuatan tenda darurat, Hingga pembuatan dapur umum. "Ini yang kita juga harus dijadikan pertimbangan buat teman-teman di DPR untuk proses proper test harus mencari Panglima TNI yang tidak berjarak dengan rakyat, yang punya karakteristik rekam jejak akrab dengan rakyat," pungkas dia.TAG: Panglima TNI Baru Sejarah TNI Bersama Rakyat

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Panglima TNI Pilihan Jokowi Harus Mumpuni dan ProduktifPosisi calon Panglima TNI pengganti Jenderal Andika Perkasa masih menjadi tanda tanya.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

KSAL Yudo Margono, Sang Panglima Kapal Perang Calon Kuat Panglima TNIKSAL Laksamana Yudo Margono menjadi calon terkuat Panglima baru TNI menggantikan Jenderal Andika Perkasa. Siapa Yudo Margono dan bagaimana kiprahnya? Baguslah, dari pada yg lagi ge'er. Pasti ada yang bilang untung bukan KASAD Dudung A calon kuat . klo gak pasti rame terus 😃
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Calon Panglima TNI Tak Boleh Berpolitik Praktis, tapi Paham Politik'Kita tidak bisa menafikkan seolah-seolah Panglima TNI harus dipisahkan dari persiapan pilpres,' kata Ridlwan.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Profil Marsekal Fadjar Prasetyo, Penerbang Pesawat Tempur yang Jadi Calon Panglima TNIAda sejumlah nama yang dijagokan menggantikan posisi Jenderal Andika sebagai Panglima TNI. Di antaranya adalah, KSAU Marsekal TNI Fadjar Prasetyo. Kurang dari sebulan,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Gagal Masuk AL, Anak Tokoh Muhammadiyah Ini Malah Jadi Panglima TNIPernah gagal masuk Akademi Angkatan Laut, bocah dari Tarutung, Sumatera Utara ini berkarier di Angkatan Darat dan akhirnya menjadi Panglima TNI. Tak tebersit sebelumnya...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Profil dan Sepak Terjang Yudo Margono, Calon Kuat Panglima TNIKSAL Laksamana TNI Yudo Margono digadang jadi calon kuat pengganti Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa. Siapakah dia? Bagaimana sepak terjangnya?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »