Palestina Gagal Jadi Anggota Penuh PBB usai Diveto Amerika Serikat

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 63%

Amerika Serikat Berita

As Memveto Resolusi Dk Pbb,Keanggotaan Penuh Palestina,Pbb

Dukungan Amerika Serikat (AS) ke Israel terus berlanjut, dan kembali memveto resolusi Dewan Keamanan (DK) PBB.

Ilustrasi PBB . AS kembali memveto resolusi Dewan Keamanan PBB yang meminta keanggotaan penuh Palestina di PBB , Kamis .

Sebelum pemilihan suara, wakil Aljazair untuk PBB Amar Bendjama mengatakan sudah waktunya Palestina mengambil tempat yang selayaknya di tengah komunitas bangsa-bangsa.“Hari ini, seruan sejarah kembali bergema, dan merupakan kehormatan bagi saya untuk mengajukan rekomendasi kepada dewan untuk mengakui Palestina sebagai anggota penuh PBB,” katanya.

Palestina sendiri telah diterima sebagai negara pemantau pada Majelis Umum PBB pada 2012, memperbolehkan perwakilannya untuk berpartisipasi dalam debat dan organisasi PBB.China dan Indonesia Kompak, Umumkan Dukung Upaya Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

As Memveto Resolusi Dk Pbb Keanggotaan Penuh Palestina Pbb

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Amerika Serikat Ungkapkan PBB Bukan Jalan Menuju Negara PalestinaAmerika Serikat mengatakan mendukung pembentukan negara Palestina tapi setelah negosiasi dengan Israel
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Palestina Gagal Jadi Anggota Penuh PBB, Kena Veto Amerika SerikatPalestina gagal menjadi anggota penuh Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) setelah Amerika Serikat memveto upaya Dewan Keamanan untuk mengadopsi resolusi tersebut.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Massa Aksi Menggelar Aksi Bela Palestina di JakartaSeorang massa aksi mengibarkan Bendera Palestina saat menggelar aksi bela Palestina di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat, Jakarta, Jumat (5/4//2024). Massa membawa poster bergambar para Presiden Amerika saat menggelar aksi bela Palestina di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat, Jakarta, Jumat (5/4//2024). Massa memakai ikat kepala dan melakukan aksi teaterikal saat menggelar aksi bela Palestina di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat, Jakarta, Jumat (5/4//2024).
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

AS Veto Resolusi DK PBB soal Keanggotaan Penuh Palestina di PBBOtoritas Palestina mengecam ASkarena memveto upaya Palestina untuk menjadi anggota penuh PBB. Mereka menyebut itu sebagai agresi terang-terangan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

AS Veto Keputusan Palestina jadi Anggota Penuh PBB Dikecam, Kepresidenan Palestina: Ini Tidak AdilPemungutan suara di dewan keamanan/DK PBB yang beranggotakan 15 orang itu menghasilkan 12 suara mendukung, Amerika Serikat menentang dan dua abstain; Inggris dan Swiss.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

AS Veto Resolusi PBB untuk Buka Jalan Keanggotaan Penuh Palestina di PBBAmerika, Kamis sore (18/4) memveto resolusi PBB yang didukung secara luas, yang akan membuka jalan bagi keanggotaan penuh Palestina di PBB. Resolusi yang diputuskan beberapa saat lalu itu sedianya akan meningkatkan status Palestina dari negara pengamat non-anggota menjadi anggota penuh....
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »