Olimpiade Tokyo: Dua Rekor Olimpiade Pecah di Final Cabang Renang

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Olimpiade Tokyo: Dua Rekor Olimpiade Pecah di Final Cabang Renang TempoSport

TEMPO.CO, Jakarta - Pemecahan rekor terjadi di final cabang renang Olimpiade Tokyo yang berlangsung hari ini, Rabu 28 Juli 2021. Pemecahan rekor itu terjadi di nomor 200 meter gaya kupu-kupu putra dan 200 meter gaya bebas putri.Perenang Hungaria Kristof Milak memecahkan rekor yang sebelumnya dipegang oleh perenang Amerika Serikat Michael Phelps untuk merebut medali emas.

Perenang asal Hong Kong Siobhan Bernadette Haughey merebut medali perak nomor 200 meter gaya bebas putri sementara medali perunggu direbut oleh perenang asal Kanada, Penny Oleksiak.Jepang menambah perolehan medali emas dari nomor 200 meter gaya ganti putri. Perenang Yui Ohashi menjadi yang tercepat dengan catatan waktu 2 menit 8,52 detik. Dia mengungguli dua perenang Amerika Serikat, Alex Walsh dan Kate Douglasss yang merebut medali perak dan perunggu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Drawing Perempat Final Ganda Campuran Cabang Bulu Tangkis Olimpiade Tokyo 2020Ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dipastikan berjumpa dengan perwakilan China, Zheng Siwei/Huang Yaqiong di babak perempat final....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Olimpiade Tokyo: Menangi Laga Kedua, Greysia/Apriyani ke Perempat FinalGreysia/Apriyani berhasil mengemas kemenangan straight set 21-11, 21-13 dalam pertandingan selama 42 menit.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

”Minions” Lolos ke Perempat Final Olimpiade Tokyo 2020Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon menjaga harapan medali Olimpiade Tokyo2020 dari cabang bulu tangkis dengan lolos ke perempat final. Posisi ini dipastikan setelah memetik kemenangan kedua di Grup A. GelanggangTokyo INA AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Olimpiade Tokyo: Kalahkan Ganda Malaysia, Hendra/Ahsan Melaju ke Perempat FinalHendra Setiawan/Mohammad Ahsan mengalahkan Aaron Chia/Wooi Yik Shoo 21-16, 21-19. perempatfinal kalik min? 🙈 cepat revisi min, sebelum netizen murka!!! selamat Hendra/Ahsan maju ke Semifinal, semoga menang juga di semifinal Olympics Tokyo2020
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Kata Praveen/Melati Saat Tahu Hasil Undian Perempat Final Badminton Olimpiade TokyoPraveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti buka suara setelah mengetahui hasil undian ganda campuran badminton Olimpiade Tokyo 2020. / OlimpiadeTokyo2020
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Bulutangkis Olimpiade Tokyo: Rawan Tergelincir, Ini Skenario Ahsan/Hendra Lolos ke Perempat Final - Tribunnews.comBerikut ini ulasan 4 skenario dari yang termudah sampai terumit agar pasangan Ahsan/Hendra bisa lolos ke perempat final cabor bulutangkis Olimpiade. Berjuang Bersama Jokowi
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »