OJK: Layanan Urun Dana Jadi Alternatif Pendanaan untuk UMKM

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Securities Crowdfunding merupakan alternatif pendanaan bagi UMKM maupun startup untuk mendapatkan dana melalui pasar modal.

Liputan6.com, Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan berharap para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah bisa memanfaatkan layanan urun dana berbasis teknologi informasi atau crowdfunding sebagai solusi alternatif pendanaan. OJK sebagai bentuk dukungan terhadap UMKM khususnya dari sektor pasar modal telah menerbitkan POJK Nomor 57/POJK.04/2020 tentang Penawaran Umum Efek Melalui Layanan Urun Dana Berbasis Teknologi Informasi atau yang sering dikenal dengan istilah"Securities Crowdfunding.

Mengutip survei yang diterbitkan Asian Development Bank pada Juli 2020, disebutkan bahwa dampak pandemi Covid-19 telah membuat 50 persen UMKM di Indonesia menutup usahanya. Selain itu, diungkapkan sebanyak 88 persen usaha mikro tidak memiliki kas atau tabungan atau kehabisan pembiayaan keuangan, dan sekitar 60 persen usaha mikro mengurangi tenaga kerja.

Mengingat pentingnya peran UMKM dalam perekonomian nasional dan juga amanat presiden tersebut, OJK sebagai bentuk dukungan terhadap UMKM khususnya dari sektor pasar modal menerbitkan POJK Nomor 57/POJK.04/2020 tentang Penawaran Umum Efek Melalui Layanan Urun Dana Berbasis Teknologi Informasi atau yang sering dikenal dengan istilah"Securities Crowdfunding."

Investasi abal-abal yang marak meskipun di tengah pandemi Corona tetap harus diwaspadai. Kepala Satuan Tugas Waspada Investasi OJK Tongam L Tobing membeberkan, masyarakat bisa menerapkan prinsip 2L sebelum mulai berinvestasi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sea Group Indonesia Gencarkan Edukasi untuk Tingkatkan Ekspor UMKMSea Group Indonesia melalui unit usaha e-commerce, Shopee, turut serta dalam mendukung upaya peningkatan ekspor pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM)....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Dosen IPB : Pemerintah Harus Perhatikan Sektor UMKM di Tengah PPKM Level 4Kebijakan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) Level 4 ini sangat berpengaruh bagi sumber ekonomi masyarakat terutama sektor UMKM.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Wamendag Apresiasi Hippindo Vaksinasi UMKM dan Pedagang |Republika OnlineWamendag menyebut vaksinasi Hippindo wujud nyata kerja sama untuk Herd Immunity
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Rumah Zakat Salurkan Bantuan Bagi UMKM Terdampak Pandemi |Republika OnlineRumah Zakat memberikan bantuan UMKM BUMMas Soditan Rembang
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

FOTO: Dampak PPKM, Omzet UMKM MenurunAsosiasi UMKM Indonesia (Akumindo) menilai perpanjangan PPKM akan membuat pelaku UMKM semakin tertekan dan diperkirakan mengalami penurunan omzet sebesar 70 hingga 80 persen.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pasar Sakti Bantu Pelaku UMKM Kembangkan UsahaSelain menghadirkan virtual expo yang diisi ratusan tenant produk UMKM, Pasar Sakti juga diisi dengan serangkaian webinar.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »