OJK: ISFO 2024 tingkatkan literasi dan inklusi keuangan masyarakat

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Pelindungan Konsumen Otoritas Jasa Keuangan Friderica Widyasari Dewi mengatakan ...

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Pelindungan Konsumen Otoritas Jasa Keuangan Friderica Widyasari Dewi dalam acara peluncuran Indonesia Sharia Financial Olympiad 2024 di Jakarta, Senin . ANTARA/Martha Herlinawati Simanjuntak

Dalam acara peluncuran ISFO 2024 tersebut, Friderica menuturkan kegiatan inklusi tersebut yakni dengan mendorong para UMKM menggunakan produk jasa keuangan syariah. Program ISFO juga bertujuan untuk mencerdaskan dan mengembangkan kreativitas pelajar serta mahasiswa dalam pengembangan keuangan syariah.

ISFO 2024 akan terdiri dari dua kategori lomba, yakni kompetisi cerdas cermat keuangan syariah dan kompetisi wirausaha muda syariah. Kompetisi cerdas cermat keuangan syariah merupakan kompetisi bagi pelajar tingkat SMA dan mahasiswa yang menguji pengetahuan seputar keuangan syariah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jurus OJK Sediakan Akses Keuangan buat 17,6 Juta DisabilitasOtoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporkan masih banyak penyandang disabilitas yang belum memperoleh akses ke layanan keuangan
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

OJK Angkat Nilai Ekonomi Pengolahan Sampah Warga Bantar GebangOtoritas Jasa Keuangan (OJK) mendukung pembentukan Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) untuk mengakselerasi ekonomi masyarakat.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

OJK: Baru 20 Persen Disabilitas Akses Produk Jasa KeuanganOJK mencatat baru ada sekitar 20 persen penyandang disabilitas yang memiliki akses terhadap produk dan jasa keuangan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

OJK ajak kolaborasi perkuat integritas sektor jasa keuanganOtoritas Jasa Keuangan (OJK) mendorong kolaborasi antarseluruh pemangku kepentingan untuk memperkuat tata kelola dan integritas sektor jasa keuangan secara ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Bos OJK: Jasa Keuangan RI Stabil di Tengah Global Gonjang GanjingSektor jasa keuangan dalam negeri tetap stabil didukung oleh modal kuat dan likuiditas memadai.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

OJK nilai sektor jasa keuangan tetap stabilKetua Dewan Komisioner (DK) Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar menilai sektor jasa keuangan nasional tetap stabil di tengah ketidakpastian ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »