OJK Canangkan Aksi Indonesia Menabung

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Aksi menabung akan meningkatkan kepedulian masyarakat akan menabung dan investasi.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Otoritas Jasa Keuangan mencanangkan Program Sinergi Aksi Indonesia Menabung sebagai puncak kegiatan Bulan Inklusi Keuangan 2019. Kegiatan ini bertujuan untuk mendorong keterbukaan akses keuangan dan mewujudkan kepemilikan rekening oleh seluruh masyarakat.

Tirta mengatakan kegiatan ini dapat berdampak positif karena dapat memenuhi perluasan akses keuangan bagi masyarakat. Kegiatan ini juga mendukung target tingkat literasi dan inklusi keuangan nasional masing-masing 35 persen dan 75 persen yang sudah tercapai di 2019. Secara keseluruhan, ia mengharapkan sinergi aksi yang melibatkan OJK, Bank Indonesia , Lembaga Penjamin Simpanan dan lembaga jasa keuangan lainnya ini, dapat meningkatkan jumlah rekening serta produk dan layanan jasa keuangan yang dapat menggerakkan roda perekonomian.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

ASAL JANGAN ADA SANKSI SEPERTI YG NAIK ITU. KALAU TIDAK MAU MENABUNG NANTI KENA SANKDI INI ITU.

Makanya uang tidak banyak beredar dimasyarakat bawah, la orang pada menabung

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

OJK canangkan sinergi aksi Indonesia menabungOtoritas Jasa Keuangan (OJK) mencanangkan Program Sinergi Aksi Indonesia Menabung sebagai puncak kegiatan Bulan Inklusi Keuangan 2019 untuk mendorong ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

BEM SI akhiri aksi damai dengan Sumpah Mahasiswa IndonesiaRatusan massa aksi Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) mengakhiri aksi damai mereka dengan meneriakkan Sumpah Mahasiswa Indonesia, di sekitar ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

OJK Kediri gelar pekan inklusi keuangan dan pameran UMKMOtoritas Jasa Keuangan (OJK) Kediri, Jawa Timur, menggelar pekan inklusi keuangan dan pameran UMKM unggulan dalam kegiatan bertajuk UMKM Kota Kediri ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

BI, OJK dan pelaku industri gelar 'Finexpo' genjot inklusi keuanganIndustri jasa keuangan bersama Bank Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan menyelenggarakan "Financial Expo" atau Finexpo 2019 untuk meningkatkan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

OJK: Inklusi Keuangan Sudah Mencapai TargetOtoritas Jasa Keuangan (OJK) mengatakan Inklusi Keuangan di Indonesia pada tahun 2019 telah melampaui target.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Diduga Danai Bikin Bom Molotov untuk Rusuh Aksi, Seorang Dokter Jadi TersangkaKabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono menjelaskan peran dokter EF ini. Dalam keterangan polisi, EF diduga menjadi pendana pembuatan bom molotov. DemoRusuh DemoMahasiswa Hooooooammmm....ngantuk. kepanjangan sinetronnya. Episode terbaru kah...
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »