Wali Kota Hendi Harap Festival Kota Lama Datangkan Banyak Wisatawan

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Merangkul banyak komunitas, bisakah Festival Kota Lama menjadi momentumnya perputaran ekonomi? Regional

Apalagi, kata Hendi, penyelenggaran festival dari tanggal 12 sampai 22 September itu bertepatan dengan, sehingga diharapkan bisa mendongkrak kunjungan wisatawan Kota Semarang dan bisa menggerakan perputaran ekonomi.

"Mulai dari infrastruktur lebih baik, kawasannya yang lebih tertata, penyelenggaraanya yang lebih lama, dan kegiatannya juga yang lebih banyak dibanding festival tahun kemarin," jelas Hendi.Di sisi lain, penyelenggaraan Festival Kota Lama dengan hari yang lebih panjang dari sebelumnya, dapat menjadi uji coba Pemerintah Kota Semarang dalam menerapkan kebijakan kawasan bebas kendaraan di Kota Lama.

Diantaranya Jalan Kepodang yang akan ditutup pada 15 September, Jalan Sayangan pada tanggal 21 September, dan Jalan Merak, Jalan Suprapto, serta Jalan Cendrawasih akan ditutup pada 22 September. Hal ini karena penyelenggaran Festival Kota Lama akan menggunakan sejumlah lokasi ikonik seperti Taman Kota Lama, Gedung Soesman's Kantoor, Monod Diephuis, Gereja Blenduk, Oudetrap, Marabunta, Taman Srigunting, Tekodeko Koffehuis, Jalan Kepodang dan Jalan Letjend Suprapto.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Bisa dong

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Istri Wali Kota Bandarlampung penjaringan calon wali kotaIstri Wali Kota Bandarlampung, Eva Dwiana Herman HN, memastikan diri ikut dalam penjaringan bakal calon (Balon) Wali Kota Bandarlampung periode 2020-2024 ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Forum Pertemuan Wali Kota Bahas Pemindahan Ibu Kota IndonesiaWali Kota Balikpapan Rizal Effendi mengatakan, bila ibu kota jadi pindah, maka Kota Balikpapan akan menjadi daerah yang paling disibukkan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Ahli Tata Kota Sebut Kaltim Sudah Lama Disasar Jadi Ibu Kota Baru, Ini BuktinyaSejumlah fakta pembangunan di Kaltim yang awalnya mencurigakan perlahan mulai terungkap saat ibu kota baru di Kalimantan Timur diumumkan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Tak Lagi Persoalkan SARA, Wali Kota Hendi Minta Warga Jaga KondusivitasMenurut dia persoalan SARA antar golongan sudah selesai 74 tahun lalu saat Bung Karno dan Bung Hatta menyatakan kemerdekaan Indonesia Bangsa dan negeri ini terbangun atas dasar konsensus dan kesepakatan para Funding Father, Tokoh Nasional dan para Alim Ulama pada sidang BPUPKI... Maka lahirnya Piagam Jakarta yang kemudian menjadi Pancasila sebagai dasar pondasi kita hari ini.... JernihBerkomentar
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Mantan Wali Kota Sabang ajukan penangguhan penahananMantan Wali Kota Sabang Zulkifli H Adam yang ditahan dan ditetapkan sebagai tersangka korupsi pengadaan tanah akan mengajukan penangguhan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Wali Kota Malang Ingin Asuh Siswa SMK yang Pisah dari Ortu dan Tinggal di SekolahWali Kota Malang Sutiaji masih berkoordinasi dengan Dinas Sosial Kota Malang terkait penanganan anak tersebut.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »