Netizen Sindir Sumber Dana Proyek RS Internasional Solo, Gibran Beri Jawaban Menohok

  • 📰 suaradotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 53%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Wali kota Solo Gibran Rakabuming sedang membangun proyek RS International Solo. Netizen berkomentar bahwa sumber dana proyek RS International Solo tersebut proyek dari pusat.

Rakabuming saat ini sedang membangun proyek RS International Solo. Namun proyek tersebut kena julid netizen dan menyebut sumber dana proyek RS International Solo tersebut proyek dari pusat.

“Solo diguyur proyek dari Pusat,” tulis pemilik akun X/Twitter @/PAIS_Armando pada Kamis, 2 November 2023 Dituduh mendapat banyak proyek dari pusat, Gibran pun langsung menanggapi melalui akun Twitter pribadinnya. Gibran mengatakan bahwa sumber dana proyek RS International Solo tersebut bukan dari pusat melainkan dari UEA sebesar USD 15 juta . Adapun dana Hibah tersebut digunakan membangun sejumlah fasilitas publik di Solo, termasuk Rumah Sakit. "Dana hibah UEA sudah ditandatangani oleh dua menteri, habis itu cair,” ucap Gibran, seperti dilansir dari Antara.

Sebelum memberikan dana hibah, pemerintah UEA telah lebih dulu membangun Masjid di Kota Solo yang diberi nama Masjid Raya Sheikh Zayed. Gibran memastikan bahwa dana hibah UEA tersebut tidak akan digunakan untuk perawatan masjid." kami ingin mandiri, tidak tergantung UEA. Bukan dihentikan , kami minta bantuan, apapun pasti diberikan, itu juga dari mereka,” tambahnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 28. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bertemu, Erick Puji Gibran dan Gibran Membungkuk saat SalamanSaat bertemu Menteri BUMN, Erick Thohir, Wali Kota Solo yang juga bakal calon wakil presiden, Gibran Rakabuming Raka bersalaman sambil membungkuk.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Prabowo-Gibran Unggul di Survei Anak Muda, Kawan Gibran: Karena Simbol RegenerasiPrabowo Subianto unggul dalam beberapa survei Pilpres 2024, terutama yang dilakukan kepada pemilih muda, generasi milenial dan gen z.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

VIDEO: Drama Tarik Ulur Status Keanggotaan Gibran Di PDIPPDIP tak kunjung mengeluarkan surat resmi pemecatan Gibran dengan dalih meminta Gibran untuk mengembalikan kartu anggota.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Gibran Patahkan Tudingan Armando 'Solo Diguyur Proyek dari Pusat'seorang netizen bernama Armando menulis komentarnya terkait proyek-proyek yang saat ini dikerjakan di Solo.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Momen Erick Thohir Puji Kinerja Gibran saat Kunjungan Kerja ke SoloErick bilang Gibran terus membangun kerja nyata di Kota Solo, baik infrastruktur maupun SDM.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

[HOAKS] Warga Solo Tolak Kedatangan Prabowo dan GibranSebuah unggahan di media sosial mengeklaim warga Solo menolak kedatangan Prabowo dan Gibran. Klaim ini hoaks.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »