NBA Mulai Lagi, Satu Pemain Menolak Berlutut

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Bintang Orlando Magic, Jonthan Isaac, menjadi pemain pertama yang tidak berlutut dengan satu kaki dalam kelanjutan NBA musim 2019-2020.

Setelah ditanggguhkan empat bulan lebih akibat pandemi virus corona, NBA musim 2019-2020 resmi dilanjutkan, Kamis waktu setempat.

Pada hari pertama kelanjutan NBA, seluruh laga dibuka dengan pemutaran lagu kebangsaan Amerika Serikat. Saat lagu kebangsaan diputar, seluruh pemain dan staf pelatih dari tim yang bertanding berlutut dengan satu kaki sambil merangkul satu-sama lain.Tidak hanya berlutut dengan satu kaki, para pemain juga mengenakan kaus bertuliskanBlack Lives Matter adalah kampanye anti diskriminasi rasial yang kini sering digaungkan di Amerika Serikat seiring pembunuhan pria berkulit hitam, George Floyd, di tangan polisi berkulit putih.

Jonatan Isaac menjadi satu-satunya pemain yang tidak berlutut dan mengenakan kaus Black Lives Matter ketika lagu kebangsaan diputar. Seusai laga, Jonathan Isaac memastikan keputusannya itu sudah dibuat atas persetujuan tim dan rekan satu timnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

NBA Dimulai Lagi, Catat Jadwal Pertandingannya Mulai BesokNBA 2019-2020 akan dilanjutkan kembali mulai besok pagi. Catat jadwalnya. Yuhuuu😍
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Catatan Kronologis Kasus Hukum Djoko Tjandra: Mulai Jadi Tahanan Jaksa, Kabur Hingga Tertangkap Lagi - Tribunnews.comCatatan Kronologis Kasus Hukum Djoko Tjandra: Mulai Jadi Tahanan Jaksa, Kabur Hingga Tertangkap Lagi via tribunnews
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Anies Baswedan Terapkan Lagi Ganjil Genap Mulai Pekan DepanAnies Baswedan mengatakan bakal menyiapkan penerapan kembali kebijakan ganjil genap kendaraan pribadi mulai pekan depan. TMCPoldaMetro BENER NIH?
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Ganjil Genap Datang Lagi, Mulai Senin Lusa Transportasi di DKI Kembali NormalKepala Dishub DKI Jakarta Syafrin Liputo menyatakan jam operasional angkutan umum akan kembali normal mulai Senin lusa, seiring ganjil genap berlaku. Dan positif COVID19 terus mendaki🙈🙈🙈🙈🙈 kasian rakyat negeri +62😭😱 BerkurbanSambilCegahCovid Bikin panas Deny Siregar saja nih ....
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Basket NBA Bergulir Lagi Jumat ini, 89 Pemain Asing Ikut BerlagaSebanyak 89 pemain asing dari 34 negara mulai bersiap untuk tampil di NBA Restart, yang dimulai Jumat ini.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Pekan Depan, Anies Mulai Terapkan Kebijakan Ganjil-GenapGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menegaskan mulai pekan depan, pihaknya akan mulai menerapkan kebijakan ganjil-genap.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »