MWC 2020 Batal, Barcelona Rugi Rp 7 Triliun

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ajang pameran teknologi terbesar di dunia, Mobile World Congress menyumbang pemasukan cukup besar bagi Barcelona.

) secara resmi dibatalkan oleh Global System for Mobile Communications Association . Pembatalan ini dilatarbelakangi oleh kekhawatiran virus Corona.. Kota ini menjadi lokasi tetap penyelenggaraan MWC sejak tahun 2006.Fira de Barcelona yang menjadi tempat pameran juga kehilangan pendapatan. Setiap tahunnya, mereka mendapatkan 30 persen dari total anggaran MWC yang mencapai 215 juta euro .

Pendapatan Fira de Barcelona berasal dari penjualan tiket dan penyewaan tempat oleh para vendor yang hadir. Harga sewa tempatnya pun tidak murah.Teller ReportTahun ini, kabarnya akan ada 110.000 peserta dari 200 negara yang rencananya hadir di MWC 2020. Bisa dibayangkan, berapa kerugian yang didapatkan Fira de Barcelona.

Belum lagi, mereka membayar pekerja lepas untuk membangun tenda dan sebagainya. Kabarnya ada 14.000 pekerja lepas yang direkrut untuk agenda ini.Itu pun belum ditambah dengan potensi ganti rugi yang dibayarkan ke perusahaan yang sebelumnya tetap bersedia hadir di MWC. Pembatalan MWC juga berdampak pada sektor wisata Barcelona.

Hotel-hotel di sekitar arena MWC pun harus merugi karena banyak konsumen yang melakukan pembatalan. Salah satunya dialami Grami d'Hotels yang merugi akibat pembatalan 400 kamar. Kemudian ada sektor katering, transportasi, dan pariwisata yang diperkirakan akan mengalami penurunan setelah pembatalan MWC.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

*TEKNO TERBARUKAN TETAP DIPEGANG JERMANLAH....

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

MWC 2020 Barcelona Batal Karena Virus CoronaSehubungan dengan wabah virus corona baru, penyelenggara MWC 2020 di Barcelona memutuskan untuk membatalkan pameran teknologi tersebut.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

MWC 2020 Batal Digelar karena Wabah Virus CoronaGelaran tahunan Mobile World Congress (MWC) tahun ini batal digelar karena Corona
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

MWC 2020 Batal Digelar karena Wabah Virus CoronaAjang MWC setiap tahunnya dihadiri tak kurang dari 100.000 pengunjung dan ribuan perusahaan. Menurut GSMA, ada sekitar 6.000 peserta asal China.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Realme tetap akan luncurkan X50 meski MWC 2020 batal digelarMerek ponsel pintar asal China, Realme, mengatakan akan tetap dengan rencana untuk meluncurkan ponsel terbarunya, X50 Pro 5G, meski Mobile World Congress ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Bendera Putih MWC 2020 Barcelona Dipukul Virus CoronaManusia bisa berencana, tapi Tuhan berkehendak. Persiapan menangkal virus corona sudah gila-gilaan, tapi Mobile World Congress 2020 akhirnya menyerah. MWC2020 VirusCorona via detikinet
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Asosiasi Sepakat Membatalkan MWC 2020 di BarcelonaAsosiasi telekomunikasi dalam pertemuan dadakan terpaksa mengambil keputusan pembatalan pameran teknologi terbesar dunia, Mobile World Congress (MWC) 2020. MWC2020
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »