Mustika Land Gandeng Creed Group Garap Hunian Terpadu di Bekasi

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Mustika Sukamulya dikembangkan di atas lahan seluas 35 hektare dengan total investasi Rp 110 miliar.

Bekasi, Beritasatu.com - Mustika Land Group menjalin kerja sama dengan perusahaan investasi properti asal Jepang, Creed Group, untuk mengembangkan kawasan hunian terpadu, Mustika Sukamulya, yang terletak di wilayah Sukamulya, Kecamatan Sukatani, Bekasi.

Direktur Utama Mustika Land, David Sudjana mengatakan, kerja sama yang dilakukan adalah wujud komitmen Mustika Land untuk menghadirkan hunian berkualitas dan terjangkau di Cikarang-Bekasi. David menuturkan, melalui perjanjian kerja sama tersebut, kedua pihak sepakat membentuk perusahaan joint venture untuk mengembangkan kawasan landed residentials dan commercial units dengan konsep hunian berwawasan lingkungan di atas lahan seluas 35 hektare , dengan total investasi sebesar Rp 110 miliar.

Sebagai kawasan hunian berwawasan lingkungan, Mustika Sukamulya akan dilengkapi dengan taman hijau seluas 3.000 meter persegi , danau resapan seluas 4.600 m2, fasilitas pengolahan air bersih , lebar jalan utama 14 meter serta keamanan 24 jam.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Toyota Bakal Menyudahi Penjualan Land Cruiser Mulai Tahun DepanToyota dikabarkan tidak akan lagi menjual SUV full size mereka, Land Cruiser, mulai tahun depan. Toyota
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pakuwon Group Genjot Penjualan Hunian Tapak di Grand PakuwonPakuwon Group tengah mengembangkan proyek hunian tapak Grand Pakuwon di kawasan Surabaya barat.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Polres Bekasi Temukan 148 Pelanggaran di Operasi Patuh JayaPolres Metro Bekasi dua kali gelar razia di hari pertama Operasi Patuh Jaya 2019
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Sepanjang 2019, Imigrasi Bekasi Deportasi 60 WNADi Bekasi Raya, terdapat 5.700 WNA berdasarkan kartu identitas.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Konser Tunggal Marcell Setelah 17 Tahun BerkaryaMarcell gandeng Raisa, RAN, dan sang istri Rima Melati dalam konsernya.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pansel KPK Gandeng Sejumlah Lembaga demi Wujudkan Transparansi - Viral - www.indonesiana.idPansel KPK Gandeng Sejumlah Lembaga Demi Wujudkan Transparansi
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »