Mulai Tahun 2020, Toyota Akan Menjual Mobil Otonom Komersial

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Toyota Motor Corp telah berada di jalur pengembangan teknologi kendaraan otonom.

TEMPO.CO, Jakarta - Toyota Motor Corp telah berada dijalur pengembangan teknologi kendaraan otonom. Sebagai tahap awal fitur ini akan diterapkan terbatas hanya pada kendaraan komersial sebelum diterapkan pada mobil pribadi.Kepala Toyota Research Institute Advance Development atau TRI-AD, James Kuffner mengatakan bahwa dalam waktu dekat pihaknya akan merilis kendaraan otonom pertamanya yang mampu mengemudi sendiri di jalan raya.

'Layanan operator kendaaran dapat mengontrol kapan dan di mana mereka akan dikerahkan dan bagaimana perawatannya” ujar James seperti dikutip dari Chinadaily.Sementara itu, pihak Toyota menyampaikan masih diperlukan waktu yang lebih untuk mengembangkan fitur ini. Sehingga fitur ini dapat diterapkan pada kendaraan pribadi.Meski demikian, perusahaan asal negeri Matahari Terbit tersebut, optimistis dapat menjadi pelopor untuk teknologi ini.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mulai 2020, Ada Tim Khusus Awasi Dokter di Setiap RSMencegah kekeliruan dalam memberikan antibiotik, mulai tahun depan para dokter di Indonesia akan diawasi oleh tim khusus. dokter
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Persiapan Indonesia ke Olimpiade 2020 Dimatangkan Mulai JanuariMulai Januari, Komite Olimpiade Indonesia mulai mematangkan peluang atlet Indonesia yang bisa dikirim menuju Olimpiade 2020 Tokyo
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Jokowi Minta Biodiesel B40 Diimplementasikan Mulai 2020Mulai hari ini Pertamina menjual bahan bakar biodiesel B30
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Auto2000 Gelar 5 Program Servis Mobil Toyota di Libur Akhir TahunBagi konsumen Toyota yang ingin melakukan servis berkala selama libur akhir tahun, Auto2000 menggelar deretan program servis yang menguntungkan. Auto2000
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Toyota Siapkan 309 Titik Layanan Selama Libur Natal dan Tahun BaruMemasuki musim liburan, Toyota tetap memberikan pelayanan bagi pelanggannya.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »