MUI: Ada Indikasi Menguatnya Radikalisme Kiri dan Kanan |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Islam wasathiyah harus menjadi kekuatan tengah dari ekstrem kanan dan kiri

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia , KH Miftachul Akhyar, mengatakan mengarusutamakan Islam wasathiyah di Indonesia masih tetap relevan untuk terus disampaikan kepada umat Islam, agar dapat dipahami dan diyakini. Baca Juga Kiai Miftachul mengatakan, penguatan paradigma Islam wasathiyah dipandang penting seiring dengan adanya indikasi terus menguatnya radikalisme di masyarakat, baik radikalisme kiri maupun kanan.

"Pergerakan kedua kelompok itu merupakan gambaran pertarungan ideologi global yang menyerang menggempur Indonesia, dampaknya memporak-porandakan bangunan keislaman yang selama ini telah dibangun oleh ulama terdahulu," kata Kiai Miftachul saat pembukaan Musyawarah Kerja Nasional MUI ke-1 2021 secara daring dan luring, Rabu .

Dia mengingatkan, pengurus MUI di semua tingkatan harus memahami dan menghayati paradigma Islam wasathiyah. Sehingga dapat menjadi corong dalam menyampaikannya kepada umat. Setiap pengurus MUI harus mendakwahkan Islam wasathiyah kepada sebanyak mungkin umat Islam. Kiai Miftachul juga mengingatkan, perkembangan teknologi informasi yang memasuki era yang tidak menentu akan mengubah secara mendasar tata hidup masyarakat. Hal itu pada saatnya akan membuat bergeser tata nilai yang diyakini masyarakat saat ini. Bahkan perubahan tersebut sudah dialami dan dirasakan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Tangan kanan dan kiri engga akan bergerak kalau kepala mampu mengendalikan semua anggota badan !!! Kepala harus berpikir sesuai perasaan hati yang selalu bergerak untuk mengingat segala perintah dan menjauhi larangan-Nya !! Perintah dari 1 kepala untuk semua anggota badan !🤝

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tragis, 136 Siswa dari Sekolah Islam Diculik, Ada 6 Anak TewasPara penculik menuntut uang tebusan untuk membebaskan para siswa dari sekolah Islam tersebut. Penculikan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

MUI Lebak Minta Warga Percayakan Kasus Muhammad Kece ke PolisiMUI Lebak, Banten, meminta masyarakat agar tidak terpancing kasus pernyataan youtuber Muhammad Kece yang diduga menistakan agama Islam. TempoNasional Kalau polisi gerak lambat dan gak bisa memberikan rasa adil, akibatnya masa akan turun kejalan. 'Jangan salahkan masa yg mencari keadilan di jalanan'
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Ma'ruf Amin Ingatkan Perbedaan Ormas Jangan Bikin Pecah Internal MUIMa'ruf Amin Ingatkan Perbedaan Ormas Jangan Bikin Pecah Internal MUI. Ma’ruf Amin mengingatkan jajaran pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) untuk menjaga persatuan dengan seluruh organisasi kemasyarakatan (ormas) Islam.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

MUI Lebak minta warga tidak terpancing kasus Muhammad KeceMajelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Lebak, Banten meminta masyarakat agar tidak terpancing kasus pernyataan youtuber Muhammad Kece yang diduga menistakan ... Semua orang punya mata telinga hidung tangan kaki ingatan mulut otak dsbnya tetapi pendidikan karakter prematur walaupun sudahlah dewasa dll zaman karya sastra kebanyakan aktivitas
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Erdogan Serukan Umat Islam Bersatu Lawan Ketidakadilan |Republika OnlineUmat Islam berjuang di tengah pandemi Covid-19 dan ancama Islamofobia
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »