Muhammadiyah Minta Capres-Cawapres Bersabar Tunggu Hasil KPU, Tidak Ambil Kesimpulan Quick Count

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pengurus Pusat Muhammadiyah mengajak semua pihak untuk tetap menjaga situasi pasca-hari pencoblosan Pemilu 2024 tetap kondusif.

Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Haedar Nashir. Ia meminta semua pihak sabar menunggu hasil resmi perhitungan suara Pemilu dan Pilpres 2024 yang dilakukan KPU.

PP Muhammadiyah juga mengimbau partai politik, para calon anggota legislatif, calon presiden dan wakil presiden serta para pendukungnya, agar bersabar menanti hasil akhir pemilu yang akan disampaikan secara resmi oleh KPU.Hal ini bertujuan menjaga situasi yang kondusif dengan tetap menjaga sikap saling menghormati dan tenggang rasa.

PP Muhammadiyah, sambung Haedar, mengapresiasi KPU dan semua penyelenggara Pemilu di tingkat pusat sampai tingkat TPS, dan para aparat keamanan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Peneliti: Belum semua capres-cawapres dukung perdagangan karbonPeneliti karbon Carbonethics Ahmad Hidayat mengatakan belum semua capres-cawapres memperlihatkan dukungan terhadap perdagangan karbon, padahal Indonesia sudah ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

PBNU Tidak Akan Dukung Pasangan Capres-Cawapres di Pilpres 2024PBNU akan mengeluarkan SK dengan daftar nama pengurus yang dinonaktifkan atau harus mengundurkan diri karena keterlibatan di dalam pemilu. Nama-nama pejabat di struktural organisasi yang dinonaktifkan terkait dengan dukungan kepada pasangan capres-cawapres akan diumumkan.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Pemilu 2024: Kampanye akbar digelar pekan depan, apa yang membedakan pemilu tahun ini dengan pemilu-pemilu sebelumnya?Pilpres 2024: Adu visi-misi tiga capres-cawapres
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi: Boleh Memihak Paslon Capres dan Cawapres dalam Pemilu 2024Presiden Joko Widodo menyatakan terdapat aturan yang mengatur seorang presiden boleh memihak kepada kandidat calon presiden dan wakil presiden dalam pemilihan presiden (pilpres). Jokowi juga menambahkan bahwa seorang presiden juga diperbolehkan untuk berkampanye.
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Round up hari ke-60, capres-cawapres bergerak ke tengah dan timurMasa kampanye Pilpres 2024 tersisa 15 hari lagi, beberapa pasangan calon presiden dan calon wakil presiden bergerak ke wilayah Indonesia tengah dan timur, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Debat Capres-Cawapres Pilpres 2024 Memasuki Bab AkhirDebat Pilpres 2024 akan memasuki bab akhir pada Minggu (04/02), dengan menghadirkan tiga calon presiden yang akan beradu argumen tentang sejumlah isu utama.
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »