MRT Jakarta Teken Kontrak dengan Perusahaan Jepang, Percepat Bangun Proyek Fase 2A

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 83%

MRT Berita

Jepang,Proyek Fase 2A,Jakarta

PT Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta melakukan penandatanganan contract package (CP) 205 dengan konsultan perencanaan pembangunan asal Jepang, Sojitz Corporation.

PT Mass Rapid Transit Jakarta melakukan penandatanganan contract package 205 dengan konsultan perencanaan pembangunan asal Jepang , Sojitz Corporation.

Proses penandatanganan disaksikan Direktur Utama PT MRT Jakarta Tuhiyat, Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono, Duta Besar Jepang untuk Indonesia Masaki Yasushi, dan Menteri Perhubungan RI Budi Karya Sumadi. Heru berharap penandatanganan kontrak kerja sama bakal dapat mempercepat pembangunan proyek MRT Jakarta Fase 2A. Sehingga, kata dia upaya untuk meningkatkan mobilitas dan kualitas hidup masyarakat segera terwujud.

MelanjutkanPada kesempatan yang sama, Direktur Utama MRT Jakarta Tuhiyat, menyebut penandatanganan CP 205 ini merupakan tindak lanjut dari tiga mandat Pemprov DKI Jakarta kepada PT MRT Jakarta.

Jepang Proyek Fase 2A Jakarta MRT Jakarta

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Percepat Pembangunan Fase 2A MRT Jakarta, Pemprov Teken MoU dengan Perusahaan Asal JepangBerita Percepat Pembangunan Fase 2A MRT Jakarta, Pemprov Teken MoU dengan Perusahaan Asal Jepang terbaru hari ini 2024-04-17 19:44:56 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

MRT Jakarta dan Sojitz Jepang resmi kerja sama bangun MRT Fase 2APT MRT Jakarta (Perseroda) resmi bekerja sama dengan dengan perusahaan Jepang, Sojitz Corporation terkait kelanjutan pembangunan Moda Raya Terpadu (MRT) ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Gandeng Perusahaan Jepang, MRT Teken Kontrak CP 205 Senilai Rp4,2 Triliun'Melalui penandatanganan kontrak paket CP 205 yang mencakup railways system dan track works ini, telah menandai perjalanan penting pembangunan fase 2A MRT Jakarta,' ujar Heru.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

MRT Jakarta Teken Kerja Sama dengan Sojitz Corporation, Nilai Kontrak 4,2 TriliunJPNN.com : PT MRT Jakarta menandatangani kerja sama dengan Sojitz Corporation untuk pembangunan CP 205 Fase 2A MRT Jakarta bagian sistem perkeretapian.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

MRT Gandeng Perusahaan Jepang Bangun Sistem Rel Bundaran HI-KotaPT MRT Jakarta (Perseroda) hari ini melalukan penandatangan kerja sama dengan perusahaan Jepang, Sojitz Corporation.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

BMKG Prediksi Cuaca di Jakarta Berawan dan Hujan RinganBadan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca di Jakarta dominan berawan dan terjadi hujan berintensitas ringan pada Kamis (4/4). Pada pagi hari cuaca berawan diprakirakan terjadi di Jakarta Selatan, Jakarta Timur, Jakarta Barat, Jakarta Pusat, dan Jakarta Utara. Kemudian, di Kepulauan Seribu terjadi hujan berintensitas ringan. Berlanjut siang hari, hujan intensitas ringan diprediksi terjadi di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur. Sementara, di Jakarta Utara, Kepulauan Seribu, Jakarta Pusat, dan Jakarta Barat berawan. Bergeser malam hari, cuaca berawan diprakirakan menyelimuti wilayah Jakarta Utara, Jakarta Pusat, Jakarta Barat, dan Kepulauan Seribu. Sedangan, di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur kembali diguyur hujan berintensitas ringan
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »