MPR RI Apresiasi SAE Mahasiswa Indonesia di Amerika-Eropa | Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

MPR RI selalu mendorong peningkatan riset dan teknologi Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL--Perhimpunan Pelajar Indonesia se-Dunia Kawasan Amerika-Eropa kembali menggelar Simposium Amerika Eropa yang diikuti perwakilan mahasiswa Indonesia di luar negeri dari 27 negara di kawasan Amerika Eropa. SAE merupakan ajang diskusi akademis dan ilmiah para mahasiswa Indonesia yang berada di kawasan Amerika dan Eropa. Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat RI, Syarief Hasan sangat mengapresiasi dan mendukung acara simposium ini.

Selain itu, Syarif juga mendorong agar pemerintah melibatkan mahasiswa yang berada di luar negeri. Tentunya kualitasnya tidak kalah dengan negara-negara lain, dalam melakukan pengembangan ilmu pengetahuan dan penelitian. Jangan sampai mahasiwa yang kuliah di luar negeri justru dipekerjakan oleh negara lain dan yang mendapatkan manfaat justru negara lain.

Berdasarkan SAE ke-6 yang dilaksanakan di Barcelona tahun 2019 lalu, Istanbul terpilih menjadi tuan rumah penyelenggara acara Simposium Amerika Eropa 2020. Sementara Koordinator Pelaksana SAE Istanbul Daring 2020 ini adalah mahasiswa PhD di Charles University, Prague, sekaligus Ketua PPI Ceko, Choirul Anam.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Apresiasi Program Kementan dalam RDP DPD RI |Republika OnlineSetiap provinsi saat ini didorong untuk menanam kebutuhan daerahnya sendiri
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Apresiasi Program Kementan dalam RDP DPD RIKebijakan Kementan dalam menjaga ketahanan pangan di era new normal mendapat apresiasi dalam RDP DPD RI. Kementan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Wakil Ketua MPR Berharap Indonesia Pimpin Gerakan Penolakan dan Boikot Produk IsraelIndonesia diminta menggaungkan gerakan memboikot dan menolak produk-produk Israel. MPRRI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Wakil Ketua MPR Jazilul Imbau Pemerintah Lebih Memperhatikan PesantrenWakil Ketua MPR RI Jazilul Fawaid menyayangkan minimnya perhatian pemerintah terhadap dunia pesantren, khususnya selama pandemi Corona Covid-19 berlangsung. MPRRI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Ketua MPR Minta Pemda Lebih Tegas Tindak Pelanggar Protokol KesehatanLonjakan kasus positif Covid-19 akhir-akhir ini dinilai karena pengawas di lapangan kurang tegas dalam menindak pelanggar protokol kesehatan. Pemda? Lah itu yg difoto kaga pake masker semuanya Tinjau kembali alat swab dan petugas pemeriksa Swab. Banyak kenjanggalan yg diraksakan msyarakat
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Lestari MPR: Implementasi Pendidikan Inklusif Lambat, Begini AlasannyaWakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat menyatakan lemahnya sanksi dalam payung hukum mengenai pendidikan inklusif menyebabkan pendidikan inklusif tidak efektif dan sulit diaplikasikan. MPRRI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »