Mpox Bisa Menular dari Percikan Droplet tapi Bukan Bersifat Airborne

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 18 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Penularan cacar monyet atau Mpox tidak bersifat airborne atau melalui partikel kecil di udara.

Liputan6.com, Jakarta - Penularan penyakit cacar monyet atau Mpox antarmanusia bisa terjadi melalui droplet atau percikan ludah jarak dekat kurang dari dua meter atau kontak mulut langsung, seperti disampaikan Ketua Pencegahan Infeksi dan Kontrol Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo Jakarta Ari Prayitno.

Meski demikian, Ari menekankan bahwa penularan cacar monyet tidak bersifat airborne atau melalui partikel kecil di udara. Jika pasien monkeypox hendak isolasi mandiri, harus terdapat standar pencegahan dan pengendalian infeksi. Hal tersebut terbagi menjadi kewaspadaan standar dan kewaspadaan berbasis isolasi, dalam hal ini kontak dan droplet.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kasus Cacar Monyet Makin Bertambah, Ternyata Bisa Menular Lewat Percikan Ludah Mirip COVID-19Berita Kasus Cacar Monyet Makin Bertambah, Ternyata Bisa Menular Lewat Percikan Ludah Mirip COVID-19 terbaru hari ini 2023-11-03 01:27:19 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Waspadai penularan cacar monyet melalui percikan ludahKetua Pencegahan Infeksi dan Kontrol Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) Ari Prayitno mengatakan cacar monyet atau mpox dapat menular antar manusia ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kata Menkes Budi Soal Temuan Kasus Monkeypox atau Mpox di BandungTemuan kasus cacar monyet atau Mpox sudah masuk Bandung, Jawa Barat.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

27 Kasus Cacar Monyet atau Mpox di Indonesia, DKI Jakarta MendominasiUpdate persebaran kasus cacar monyet atau Mpox di Indonesia pada 31 Oktober 2023. Sudah ada 27 kasus terkonfirmasi caar
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Warning Menkes Budi, Kasus Cacar Monyet Makin Ngegas karena Penularan LokalMenkes Budi angkat bicara soal kasus cacar monyet atau Mpox semakin meningkat karena transmisi penularan lokal.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Antisipasi Penularan Cacar Monyet, Kota Tangerang Siapkan Vaksin MpoxSekretaris Daerah Kota Tangerang, Herman Suwarman menjelaskan, vaksin Mpox disediakan sebagai langkah antisipatif bagi kelompok rentan yang mengalami kontak erat dengan pasien cacar monyet.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »