Motivasi Daerah Lain, Mentan Dorong olahan Ubikayu di Babel |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Mentan menyebut varietas ubikayu di Babel memiliki kandungan pati lebih tinggi

REPUBLIKA.CO.ID, SUNGAILIAT -- Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo lakukan peninjauan pengolahan komoditas ubikayu di PT BAA , sekaligus pelepasan ekspor turunan sawit berupa cangkang sawit ke Jepang, Sabtu . Mengulas komoditas ubikayu, Mentan menyebutkan bahwa ubikayu beserta olahan turunannya, seperti mie, dapat menjadi pendorong perekonomian dan sumber ketahanan pangan negara.

PT BAA membutuhkan bahan baku ubikayu dengan kapasitas 400 ton perharinya untuk menghasilkan berupa tepung tapioka, dan di perusahaan tersebut mengolah komoditas sagu yang hasilkan mie sagu. "Hari ini juga limbah sawit kita yang namanya cangkang sawit itu kita ekspor. Oleh karena itu tidak ada yang terbuang lagi percuma. Dan ini tentu kerja luar biasa masyarakat Babel, pak Gubernur dengan jajaran, didukung yang lain," ujar Mentan.

Kepala Badan Karantina Pertanian Ali jamil menambahkan setelah lada, sawit, karet dan lidi nipah maka cangkang sawit menambah deret ragam komoditas unggulan ekspor baru asal Babel.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gubernur: Mentan janji akan bikin Babel surplus panganGubernur Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Erzaldi Rosman Djohan mengatakan sekitar 30 persen bahan pangan di wilayah yang dipimpinnya masih dipasok dari luar ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Mentan SYL Berikan Dukungan Untuk Pertanian Babel |Republika OnlineMentan SYL undang seluruh kepala dinas pertanian Babel untuk bahas pengelolaan lahan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Mentan: Sektor Pertanian Tumbuh Baik di Tengah Pandemi |Republika OnlinePertanian terutama padi merupakan benteng dan kekuatan terakhir
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Stok Beras Masih Melimpah, Mentan SYL Panen Raya di Bangka SelatanMentan SYL bersama pejabat setempat melakukan panen raya padi di Desa Rias, Toboali, Bangka Selatan. Kementan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Stok Beras Masih Melimpah, Mentan SYL Panen Raya di Bangka SelatanMentan Syahrul Yasin Limpo menegaskan pertanian merupakan satu-satunya sektor yang menyelamatkan perekonomian Indonesia di masa pandemi covid-19. *ANAK SEKOLAH SUDAH BIASA BANTU ORTU PANEN DI VIETNAM! DI INDON? GA BELIIN MOTOR POKONYA HARUS DIBUNUH HAHAHA BANGSA DIDIDIK PRIMITIF
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Perkuat Ketahanan Pangan, Mentan SYL Genjot Industri Tepung Tapioka dan SaguUntuk menjaga pasokan pangan tetap aman terutama di masa pandemi Covid 19, perlu alternatif pengembangan pangan lokal.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »