Modus Penipuan Online Skema Segitiga, Polisi Minta Masyarakat Waspada

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 83%

Penipuan Berita

Penipuan Online,Polisi,Polda

Polisi meminta agar masyarakat untuk mewaspadai modus penipuan online jual beli barang dengan skema segitiga.

Direktorat Reserse Kriminal Khusus Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara meminta agar masyarakat untuk mewaspadai modus penipuan online jual beli barang dengan skema segitiga.

'Jangan pernah tergiur dengan harga barang yang murah. masyarakat yang hendak membeli barang melalui media sosial agar selalu memperhatikan narasi dari penipu,” ujar Bambang, dilansir dari Antara, Jumat . Selain itu, Bambang juga menyarankan agar masyarakat yang akan bertransaksi untuk melakukannya secara tunai. Apabila melalui transfer bank, pastikan kecocokan nama dalam rekening dengan nama di dalam identitas kendaraan yang akan dibeli.

Penipuan Online Polisi Polda Cek Fakta Media Sosial

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Awas Modus Penipuan Lewat Email, Polisi Minta Warga WaspadaPolri meminta agar warga selalu waspada dengan kejahatan digital yang merugikan secara finansial salah satunya modus penipuan melalui email palsu.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Viral Penipuan Modus Tarik Mobil di Yogya, Polisi Duga BPKB GandaViral di media sosial X soal kasus dugaan penipuan bermodus penarikan kendaraan oleh debt collector (DC) di Yogyakarta.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Jadi Polisi Gadungan dengan Modus Razia Indekos, Seorang Pria di Parepare DitangkapPelaku pernah jadi polisi gadungan untuk melakukan penipuan dengan modus yang sama di daerah lain.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Link Kuras Rekening Bertebaran, Tak Cukup Hanya Jangan KlikModus penipuan online yang akan menguras uang terus terjadi.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Polda Sultra imbau warga waspada penipuan online modus skema segitigaDirektorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tenggara (Sultra) mengimbau kepada seluruh warga di wilayah hukumnya ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Ciri-ciri Modus Penipuan Online, Begini Cara MengatasinyaMaka dari itu bagi kalian pengguna gadget atau smartphone harus lebih waspada dengan adanya kejahatan dengan modus penipuan online
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »