MK akan Tambah Kategori Anugerah

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

MAHKAMAH Konstitusi mewacanakan untuk menambah kategori Anugerah Konstitusi dalam gelaran tahun depan.

Ketua Mahkamah Konstitusi Anwar Usman mengungkapkan kategori yang kemungkinan besar masuk pada ajang Anugerah Konstitusi berikutnya ialah desa konstitusi. Menurut Anwar, MK telah mempunyai ajang tersebut.

Desa Bangbang dipilih sebagai desa konstitusi karena masyarakat desa itu dinilai memiliki semangat dan komitmen untuk sadar berkonstitusi. Mereka juga memenuhi kriteria sebagai desa konstitusi, di antaranya memiliki nilai religius, nilai gotong royong, demokrasi, serta kesadaran hukum. Anugerah Konstitusi menghargai konstribusi guru, wartawan, penulis, dan media massa dalam penegakan hukum dan konstitusi. Para guru atau pengajar, khususnya Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan , misalnya, berjasa memberikan pemahaman Pancasila dan konstitusi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

Anwar Usman juga menegaskan penegakan hukum dan konstitusi tidak bisa hanya bersandar pada MK, tetapi juga tanggung jawab bersama warga negara.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pelaku Penyiraman Air Keras di Jakbar Tertangkap, Ini Komentar Anies'Aparat penegak hukum saya percaya pasti akan proses dengan baik,' tambah Anies. Wan aibon Itu kalimat langsung,mengapa strukturnya amburadul
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pedagang Pasar Gede Solo Bancakan Sambut Kelahiran La Lembah Manah: Tambah Wayah Tambah Berkah - Tribunnewswiki.comPara pedagang Pasar Gede Solo gelar syukuran dengan membagi-bagikan bancakan pada warga sekitar untuk sambut kelahiran La Lembah Manah.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Rizal Ramli Sebut Ahok Masuk BUMN Hanya Akan Tambah MasalahRizal Ramli tak setuju dengan rencana Jokowi menjadikan Ahok bos salah satu BUMN karena memiliki rekam jejak yang tidak mulus sirik tanda tak mampu..wkwkwkwk klo bs pak jokowi sgera lantik pak basuki_btp biar makin menggelinjang hahahha BODO AMAT!!! Pengen ya 🤣
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Sejumlah Tokoh Akan Gugat UU KPK ke MK, tapi Tetap Dorong PerppuMeski akan mengajukan gugatan, Bivitri tetap mendorong presiden untuk mengeluarkan peraturan pemerintah pengganti undang-undang (Perppu) atas UU KPK.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ganjar Pranowo dan Istri Ikut Berlari di Borobudur Marathon 2019Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, tak ingin ketinggalan aksi dalam pentas Borobudur Marathon 2019 Powered by Bank Jateng. / Bola
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

MK: Pers Berperan Bangun Public Trust kepada MKMK memberikan “Media Award’s 2019” bagi media dan jurnalis .
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »