Meski Tren Kasus Menurun, PTM Terbatas Dinilai Masih Rentan Terhadap Covid-19

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menurut dosen UMN ini, kondisi saat ini masih sangat rentan jika digelar PTM terbatas dan belum bisa dijadikan jaminan dari indeks Covid-19 yang angkanya mulai menurun.

Liputan6.com, Jakarta Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Makarim meminta seluruh satuan Pendidikan di semua jenjang segera laksanakan Pertemuan Tatap Muka terbatas.Keputusan tersebut mengacu pada Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 37 Tahun 2021 terkait pelaksanaan pembelajaran di satuan pendidikan pada zona PPKM level 3,2, dan 1 dapat dilakukan melalui pembelajaran tatap muka terbatas dan/atau pembelajaran jarak jauh .

"Pelaksanaan PTM menurut saya September ini perlu diamati dulu, baru nanti dievaluasi ke Oktober," ungkap Irwan kepada Liputan6.com, Rabu, 25 Agustus 2021. Proses pembelajaan jarak jauh yang digelar di masa pandemi, juga dinilai tak bisa maksimal. Menurut Irwan, kondisi kesehatan tetap yang paling utama.

2 dari 3 halamanTak Setuju Jika Vaksin Bukan Syarat PTMIrwan pun merasa janggal jika vaksinasi bukan syarat pelaksanaan pertemuan tatap muka . Sebab sebelumnya, Mendikbudristek Nadiem Makarim menyatakan bahwa pelajar ataupun pengajar yang belum di vaksin Covid-19 tetap dapat melaksanakan PTM. “Vaksin itu dalam istilah kesehatan juga dikenal sebagai salah satu wujud dari risk reduction, pengurangan risiko. Kalau faktor untuk mengurangi risikonya dianggap tidak menentukan ya aneh menurut saya," jelasnya.

3 dari 3 halamanPJJ Buat Pendidikan Dinilai Tak MaksimalSudah satu setengah tahun dunia termasuk Indonesia diterpa pandemi Covid-19. Semenjak Maret 2020, Kemendikbudristek putuskan seluruh jenjang pendidikan mengubah sistem pembelajaran menjadi via daring atau yang kini dikenal dengan istilah Pembelajaran Jarak Jauh .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bupati Temanggung Sebut PTM Hari Pertama Berjalan Lancar |Republika OnlineSebanyak 409 SD dan 78 SMP di Temanggung melaksanakan PTM terbatas.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Keren, Ada Sekolah Menerapkan Sistem Hybrid untuk PTM TerbatasGubernur Ganjar Pranowo mengapresiasi sekolah yang sudah melakukan inovasi dengan model pembelajaran hybrid untuk PTM terbatas PTMterbatas
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Komisi IV DPRD Solo Tinjau Pelaksanaan PTM Terbatas |Republika OnlineKomisi IV DPRD Solo tinjau pelaksanaan PTM terbatas salah satunya di SDIT Nur Hidayah
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

168 SMP di Tangsel Uji Coba PTM Terbatas Hari ini168 SMP di Tangsel Uji Coba PTM Terbatas Hari ini. Hari ini, sebanyak 168 jenjang SMP Negeri dan SMP swasta di Tangerang Selatan (Tangsel), Banten menggelar uji coba PTM Terbatas secara serentak.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

PTM SLB Surabaya: Guru Pakai Face Shield Agar Siswa Baca Gerak BibirSekolah luar biasa (SLB) juga menggelar belajar tatap muka. Guru, siswa dan wali murid semringah. Mengantisipasi penyebaran, siswa-pengajar pakai face shield.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Wapres Dorong Digelarnya PTM Terbatas di Perguruan Tinggi |Republika OnlineCovid-19 mengharuskan bangsa Indonesia melakukan adaptasi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »