Menteri Susi: Kejahatan Perikanan Ancam Kemanusiaan

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tindak pidana perikanan merupakan aktivitas kejahatan yang dinilai menguntungkan.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menyatakan, aktivitas kejahatan perikanan yang terjadi di Indonesia dan banyak negara lainnya juga mengancam berbagai aspek kemanusiaan. Karenanya, menurut Susi, hal ini harus segera diatasi secara global.

Menteri Susi juga berpendapat bahwa tindak pidana sektor perikanan merupakan aktivitas kejahatan yang dinilai menguntungkan karena kerap dapat menghindari pajak seperti dengan melakukan alih muatan di tengah laut, sehingga bisa mengurangi beban biaya lebih besar lagi. Indonesia, ujar dia, terus berupaya menggalang dukungan negara-negara lain untuk membentuk komunitas yang menyetujui menjadikan kejahatan perikanan ini sebagai transnational organized crime.

Oleh karena itu, ujar dia, menggalang dukungan untuk menjadikan kejahatan perikanan sebagai transnational organized crime menjadi penting. Namun, Menteri Susi menyebutkan bahwa hingga saat ini baru sekitar 16 negara yang menyatakan dukungan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menteri Susi: Kejahatan perikanan juga ancam kemanusiaanMenteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menyatakan, aktivitas kejahatan perikanan yang terjadi di Indonesia dan banyak negara lainnya juga mengancam ... Setuju
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Menteri Susi: Kejahatan perikanan juga ancam kemanusiaanMenteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menyatakan, aktivitas kejahatan perikanan yang terjadi di Indonesia dan banyak negara lainnya juga mengancam ... Setuju
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Wanita Penyebar Video Ancam Jokowi Divonis Hari IniIna Yuniarti adalah wanita yang menyebarkan video ancam Jokowi. Dalam video itu juga terdapat tersangka lain, yaitu Hermawan Susanto. Knp ga ditulis ancam presiden ya?
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Taiwan Berperan Besar Memerangi Kejahatan TransnasionalJohn Chen dan Komisaris Huang bersama-sama menghimbau  agar pemeliharaan kebutuhan keamanan global dan keadilan sosial harus berada di atas hambatan geografi, ras, dan politik.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Menjelang Akhir Jabatan, Menteri Ekonomi Jokowi Makin SibukSejumlah menteri ekonomi di jajaran Kabinet Indonesia Kerja Jilid I tampak sibuk menjelang akhir masa jabatan mereka
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »