Menperin & Pengusaha Tekstil Teriak, Sri Mulyani-Zulhas Beri Janji Ini

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 42%
  • Publisher: 74%

Pabrik Tekstil Tutup Berita

Phk Pabrik Tekstil,Jokowi,Zulhas

Apa janji yang diucapkan Mendag Zulhas dan Menkeu Sri Mulyani soal maraknya pabrik tekstil tutup dan gelombang PHK besar-besaran?

Foto: Foto Kolase Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati dan Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan. - Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas memberikan sinyal bakal memperketat impor tekstil. Hal itu sebagai respons maraknya tutup pabrik tekstil yang menimbulkan badai PHK besar-besaran.

Pada kesempatan itu, Zulhas menyebut, Menteri Perindustrian Agus Gumiwang mengusulkan agar regulasi soal impor dikembalikan lagi kepada aturan lama. Langkah tersebut diharapkan bisa menahan pabrik tekstil tutup hingga membendung gelombang PHK yang terjadi di industri tekstil. Suasana kondisi ribuan alat mesin jahit yang ditutup kain dan tidakk terpakai di kawasan pabrik garmen, Kabupaten, Bogor, Kamis, .

Untuk melindungi produk tekstil lokal, disepakati adanya instrumen tambahan berupa pengenaan Bea Masuk Anti Dumping dan Bea Masuk Tindakan Pengamanan . Bukan hanya tekstil, pengenaan bea masuk keduanya akan berlaku pada produk impor lainnya seperti keramin, alas kaki, hingga elektronik.

Phk Pabrik Tekstil Jokowi Zulhas Kemendag Sri Mulyani Kemenkeu Permendag Nomor 8 Tahun 2024

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menperin Minta Sri Mulyani Konsisten soal Pernyataan dan Kebijakannya, Terkait Apa?Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita melihat ketidakkonsistenan pernyataan dan kebijakan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengenai restriksi perdagangan sebagai salah satu penyebab meningkatnya PHK di sektor tekstil dengan kebijakan menghapus larangan dan pembatasan (lartas) bagi produk TPT hilir berupa pakaian jadi dan aksesori...
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ini Pernyataan Sri Mulyani yang Dituding Menperin Tak KonsistenMenkeu Sri Mulyani dituding tidak konsisten oleh Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita soal penyebab pemutusan hubungan kerja (PHK) di industri tekstil.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Menperin Sindir Sri Mulyani yang Tak Konsisten soal PHK di Industri Tekstil RIMenperin Agus Gumiwang Kartasasmita merespons pernyataan Menkeu Sri Mulyani Indrawati soal penyebab maraknya PHK di industri tekstil.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Ini Ucapan Sri Mulyani yang Bikin Menperin 'Gerah' Bilang BeginiMenperin Agus Gumiwang mendadak meminta Sri Mulyani konsisten dengan ucapannya.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Dikritik Keras Menperin soal PHK Industri Tekstil, Sri Mulyani Buka SuaraMenkeu Sri Mulyani merespons Menperin Agus Gumiwang terkait PHK industri tekstil dan aturan bea masuk yang tidak kunjung diperpanjang.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Kata Sri Mulyani Disindir Menperin soal PHK Industri Tekstil: Aku Lagi Mikirin APBNMenteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati buka suara soal sindiran Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang terkait aturan bea masuk yang tidak juga diperpanjang.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »