Menlu Retno Dorong Peningkatan Perdagangan dengan Selandia Baru, Produk Halal dan Pertanian Jadi Fokus

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menlu Retno membahas upaya untuk meningkatkan perdagangan hingga isu di kawasan dan global.

Menteri Luar Negeri Republik Indonesia Retno Marsudi mendorong peningkatan perdagangan dengan Selandia Baru, termasuk dalam produk pertanian hingga produk halal. Hal ini disampaikannya dalam konferensi pers usai melakukan pertemuan bilateral Menteri Luar Negeri Selandia Baru Winston Peters.

Menlu Retno menyebut bahwa Indonesia berupaya meningkatkan produk pertaniannya agar memenuhi persyaratan biosekuriti Selandia Baru. Terkait hal tersebut, ia menyebut bahwa kedua negara akan meningkatkan keterlibatan dengan organisasi regional seperti Melanesian Spearhead Group dan Pacific Islands Forum .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menlu Retno Serukan Mahkamah Internasional Sebut Pendudukan Israel di Palestina IlegalPerjuangan Indonesia untuk membantu rakyat Palestina merdeka terus digaungkan dengan menyampaikan secara lisan pandangan hukum terkait Palestina di Mahkamah Internasional. Menlu Retno Marsudi menyerukan Mahkamah Internasional untuk menyatakan okupasi Israel di Palestina adalah aksi ilegal.
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Indonesia Kirim 10 Juta Dosis Vaksin Polio ke Afghanistan, Menlu Retno: Kepentingan Rakyat Selalu Jadi PrioritasMenlu Retno Marsudi mengatakan, pengiriman bantuan vaksin polio merupakan komitmen Indonesia untuk memberikan bantuan kemanusiaan, termasuk bagi Afghanistan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Menlu Retno Marsudi Didatangi Ibu-ibu Sambil Menangis di Supermarket, Ternyata Ucapkan Hal IniRetno bercerita pernah belanja ke pasar lalu didatangi oleh seorang ibu sambil menangis
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Lirik Retno Marsudi Saat Ditanya Program Makan Siang Gratis: Aku MenluMelihat gesture rekannya itu, Menlu lantas mengatakan, 'Untungnya aku Menteri Luar Negeri,' ucap Retno sembari tertawa.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Bertemu di Arena CFD, Cak Imin Puji Menlu RetnoCawapres Nomor Urut 1 Muhaimin Iskandar mengisi akhir pekan dengan berolahraga di momen hari bebas kendaraan bermotor (HBKB) atau populer
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

Retno: Dewan HAM PBB harus tangani pelanggaran Israel atas PalestinaMenteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mendesak Dewan HAM Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk menangani pelanggaran HAM berat yang dilakukan Israel terhadap ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »