Menlu Retno: ASEAN akan Rampungkan Pakta untuk Cegah Konflik di Laut China Selatan

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Para menteri luar negeri ASEAN berjanji akan merampungkan pakta untuk mencegah konflik antara negara-negara kawasan dengan Beijing di Laut China Selatan.

Para menteri luar negeri ASEAN berjanji akan merampungkan pakta untuk mencegah konflik antara negara-negara kawasan dengan Beijing di Laut China Selatan yang menjadi sengketa.Para menlu ASEAN juga disebut sepakat untuk menyatukan pendekatan demi mengimplementasikan Lima Poin Konsensus bagi junta militer Myanmar.

Empat negara ASEAN, termasuk Indonesia, diketahui terlibat perselisihan teritorial dengan China di Laut China Selatan. "Kita semua sepakat bahwa itu harus efektif dan dapat diimplementasikan sesuai hukum internasional," kata Sidharto sambil menambahkan bahwa Indonesia akan melibatkan lebih banyak negara di luar China dalam proses negosiasi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

ASEAN Ingin Segera Selesaikan Negosiasi CoC Laut China Selatan |Republika OnlineCode of Conduct (CoC) di Laut China Selatan menjadi salah satu topik yang dibahas
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

China Makin Kuat di Laut China Selatan, Bagaimana RI Akan Menanggapinya?Pengamat mengatakan pemerintah Indonesia punya kepentingan untuk menarik investasi China, sehingga akan pengaruhi sikapnya terhadap China soal Laut China Selatan. Mental pemerintah kita bukan sbg global player. Pasti gak akan bisa bersikap tegas dan keras. Boro2 untuk bangun pertahanan teritorial yang bagus dan kuat, bangun ikn aja masih banyak yg meragukan.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

ASEAN Sepakat Kebut Dialog Pedoman Etik Laut Cina SelatanMenteri Luar Negeri negara-negara anggota ASEAN sepakat untuk mempercepat pembahasan code of conduct Laut Cina Selatan.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Indonesia Siap Lebih Banyak Negosiasi CoC untuk Laut China SelatanINDONESIA siap menggelar lebih banyak perundingan dan negosiasi mengenai kode tata perilaku (Code of Conduct/CoC) Laut China Selatan (LCS).
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Irjen Teddy Ngaku Hendak Ungkap Narkoba Jaringan Laut China SelatanIrjen Teddy Minahasa mengajukan eksepsi atas dakwaan jaksa. Dia mengaku hanya ingin menjebak seorang gembong narkoba jaringan Laut China Selatan.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

AS amankan akses pangkalan militer di Filipina demi awasi China - BBC News Indonesia'Kami sekali lagi terjebak di tengah-tengah,' kata Renato Reyes, politisi Filipina, yang meyakini China adalah kekuatan imperialis kapitalis seperti halnya AS. 'Filipina masih punya mentalitas negara jajahan - memandang AS sebagai kakak laki-lakinya.'
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »