Menkumham Minta Irjen Reynhard Bersihkan Lapas dari Narkoba

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menkumham) Yasonna H Laoly melantik Irjen Pol Reynhard Saut Poltak Silitonga sebagai Direktur Jenderal Pemasyarakatan di...

Yasonna juga menegaskan pentingnya menjaga integritas dan menjadi panutan bagi seorang Dirjen Pemasyarakatan. Peredaran narkoba dan pungli menjadi fokus bagi Dirjen Pemasyarakatan yang baru.

“Teirma kasih atas kerja keras dan dedikasi saudara, utamanya di tengah-tengah kita melaksanakan percepatan kebijakan integrasi dan asimilasi WBP. Pribadi dan atas nama kementerian mengucapkan selamat dan terima kasih atas tugas yang secara baik telah saudara lakukan,” ujar Yasonna. Reynhard merupakan lulusan Akademi Kepolisian Tahun 1989. Dia mengawali kariernya sebagai Kepala Satuan Serse Polres Cianjur Jawa Barat. Sebelum dilantik sebagai Dirjen Pemasyarakatan, Reynhard menjabat Direktur Pengawasan dan Penindakan Keimigrasian Direktorat Jenderal Imigrasi Kemenkumham.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Obyekan basah kok di bersihkan?

Sekali-kali sidak dong

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Irjen Mohammad Fadil Imran Diangkat Jadi Kapolda JatimIrjen Pol Mohammad Fadil Imran menggantikan Irjen Pol Luki Hermawan yang ditarik ke pusat menjadi Wakil Kepala Lembaga Pendidikan dan Pelatihan (Wakalemdiklat). Selamat bertugas pak Irjen sebagai Kapolda Jatim.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Gus Nabil Sebut Irjen Fadil Imran Bakal Sukses Sebagai Kapolda Jatim, Begini AlasannyaAnggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan DPR RI Muchamad Nabil Haroen alias Gus Nabil menyampaikan ucapan selamat atas pengangkatan Irjen Pol Fadil Imran sebagai Kapolda Jatim. DPRRI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Penilaian Pendekar Senayan tentang Kapolda Baru Jatim Irjen Fadil ImranKapolri Jenderal Idham Azis telah menunjuk Irjen Fadil Imran menjadi Kapolda Jawa Timur (Jatim) menggantikan Irjen Luki Hermawan. MutasiPolri Kapolda Jatim Bpk Irjen Fadil Imran adlh salah satu Putera Sulsel Terbaik di jajaran Polri. EWAKO DAENG !!
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Buang Barang Bukti dan Coba Kabur, Pengedar Narkoba di NTB DitembakSeorang pengedar narkoba di Kota Mataram, NTB, ditembak polisi di bagian kaki. Pasalnya, pelaku membuang barang bukti dan mencoba melarikan diri dari petugas.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »