Menko PMK Imbau Pelaksanaan Salat dan Khotbah Idul Adha Dipersingkat

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Muhadjir juga mengimbau masyarakat melaksanakan salat Idul Adha di masjid atau musala terdekat di wilayahnya masing-masing.

Liputan6.com, Jakarta - Pemerintah telah memutuskan untuk memperbolehkan penyelenggaraan salat Idul Adha dan penyembelihan hewan kurban tahun 1441H/2020M dengan syarat memenuhi ketentuan dalam Surat Edaran Menteri Agama Nomor 18 Tahun 2020.

Hal tersebut disampaikan Muhadjir dalam rapat koordinasi virtual yang dipimpin oleh Menko Polhukam Mahfud Md dan diikuti oleh Menko Marves Luhut B Panjaitan, Menag Fachrul Razi, Mentan Syahril Yasin, Kepala KSP Moeldoko, Wakapolri, serta pejabat dari Kemenhub dan Kemenko Perekonomian. Menurut dia, hal itu penting dilakukan. Karena, dengan begitu pemerintah bisa melokalisasi dan tidak ada pertemuan antar masyarakat secara luas. Apabila ada kampung atau gang yang masih menjadi zona merah, maka salat Idul Adha secara berjemaah akan ditiadakan.

2 dari 3 halamanSalat dan Khotbah DipersingkatDia juga menyarankan agar waktu salat dipersingkat, dengan meringkas khotbahnya dan membaca ayat pendek Al-Qur'an, agar masyarakat tak berkerumun dalam waktu yang lama dan menghindari penularan virus.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jelang Idul Adha, Gugus Tugas Covid-19 Siapkan Aturan Pemotongan Hewan KurbanMasyarakat sebaiknya memotong hewan kurban di tempat pemotongan yang sudah disediakan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Sholat Idul Adha Dibolehkan di Masjid yang Ada di Zona Hijau |Republika OnlineKeputusan sholat Idul Adha di masjid zona hijau adalah fatwa MUI Kota Depok
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kemenag Gelar Sidang Isbat Idul Adha pada 21 Juli |Republika OnlinePemerintah tidak melarang pelaksanaan sholat Idul Adha asalkan memenuhi persyaratan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

MUI terbitkan fatwa shalat Idul Adha - ANTARA TVPelaksanaan shalat Idul Adha di rumah untuk daerah zona merah. Selain itu, ia menyebut ibadah kurban tidak bisa diganti dengan uang atau barang, jika ada warga yang tetap melakukan, maka dianggap sebagai sedekah.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Bangladesh Larang Pelaksanaan Sholat Idul Adha Berjamaah |Republika OnlineSholat Idul Adha di Bangladesh hanya dilakukan di Masjid Nasional Baitul Mukkaran
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pemerintah Bahas Pelaksanaan Sholat Idul Adha dan Qurban |Republika OnlinePemerintah ingin memastikan masyarakat aman dari Covid-19. Moso
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »