Menko Airlangga: Batang Bakal Produksi 1 Juta Ton Alumina

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

KEK Galang Batang sedang melaksanakan beberapa pembangunan infrastruktur dan utilitas kawasan serta ditargetkan akan melakukan...

JAKARTA - Pemerintah terus mendorong pembangunan kewilayahan melalui kebijakan percepatan pembangunan infrastruktur ekonomi. Salah satunya adalah Kawasan Ekonomi Khusus Galang Batang di Bintan, Kepulauan Riau.Saat ini, KEK Galang Batang sedang melaksanakan beberapa pembangunan infrastruktur dan utilitas kawasan, refinery alumina, power plant, serta ditargetkan akan melakukan ekspor perdana sebanyak 1 juta ton Smelting Grade Alumina pada tahun 2021.

“Ini adalah suatu milestone tersendiri karena sebelumnya kita hanya mengekspor bauksit. Sekarang bisa diproduksi di sini,” ujar Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto saat meninjau KEK Galang Batang, Minggu Dia meminta PT Bintan Alumina Indonesia atas komitmennya selama ini sebagai pengembang Kawasan dan juga investor utama KEK Galang Batang.

Nilai investasi tersebut masih berpotensi bertambah hingga USD 5,5 miliar atau sekitar Rp77 triliun. Proyek investasi tersebut mengakomodasi potensi terciptanya nilai tambah yang besar.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Kan bisa impor?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menko Airlangga Minta Masyarakat Lebih Disiplin Protokol KesehatanSalah satu yang menjadi kunci keberhasilan Indonesia untuk menekan penyebaran Covid-19 adalah kedisiplinan dalam beraktivitas sesuai protokol kesehatan. protokolkesehatan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Menko Airlangga ke Kemenkes: Jaga Ketersediaan Obat-obatan yang DiperlukanPemerintah saat ini sedang menyelesaikan Roadmap Rancangan Peraturan Presiden mengenai Pengadaan Vaksin Covid-19. vaksincovid-19
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Menko Airlangga: Momen Pilkada Bisa Dongkrak Ekonomi IndonesiaAirlangga Hartarto menggarisbawahi Pilkada merupakan momentum emas untuk mengoptimalkan peran Pemda dalam penanganan Covid-19... Bisnis rumah sakit maksudnya ya ketum Yg dipikirin cuma ekonomi aja
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Menko Airlangga Apresiasi Kinerja Ekspor Pertanian |Republika OnlineMenko Airlangga sebagian ekspor pertanian telah jadi komoditas unggulan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Menko Airlangga Apresiasi Kinerja Ekspor Pertanian |Republika OnlineKomoditas pertanian yang diekspor ke Jerman adalah produk olahan kelapa.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Menko Luhut Minta Perusahaan Farmasi Nasional Percepat Produksi Obat Covid-19Menteri kesehatan Terawan mendukung semua riset yang dilakukan untuk memproduksi obat covid-19 remdesivir dalam negeri. Siapa yang mau coba duluan? Ayo monggo kisanak lhes *TUKANG SAMPAH DIJADIKAN MENTERI HANYA DI INDON
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »