Menkes: Mulai 2022 Hanya Vaksinasi PBI yang Dibiayai Negara |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 18 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah berencana membuka pasar vaksinasi untuk dosis ketiga mulai 2022.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin membeberkan rencana pemerintah terkait program vaksinasi Covid-19 pada 2022. Tahun depan, hanya Penerima Bantuan Iuran saja yang vaksinasinya dibiayai oleh negara.

"PBI akan mendapatkan satu kali booster. Kebutuhan dosisnya adalah sejumlah orang yang mendapatkan booster, ditambah buffer 10 persen," ujar Budi. Adapun orang-orang yang di luar kategori PBI dan PBPU, dapat membeli vaksinnya sendiri. Termasuk membeli vaksin dosis ketiga atau booster yang nantinya akan ditentukan pemerintah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menkes beri catatan untuk penyelenggaraan IBL 2022Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin memberikan catatan terhadap rencana pelaksanaan Liga Bola Basket Indonesia (IBL) musim kompetisi 2022 yang ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Skuad Borussia Dortmund untuk Liga Champions 2021-2022Berikut ini adalah skuad Borussia Dortmund untuk Liga Champions musim 2021-2022.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Klasemen Liga 1 2021-2022 Pekan Kedua Setelah Bali United dan Persiraja MenangRangkaian jadwal Liga 1 pekan kedua hadir pada Sabtu, 11 September 2021. Bali United dan Persiraja Banda Aceh samma-sama berhasil menang.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Link Live Streaming Liga Spanyol 2021/2022 Pekan Keempat Bisa Disaksikan di SiniLive streaming pertandingan Liga Spanyol 2021/2022 yang akan segera melangsungkan pertandingan pekan keempat pada, 11 hingga 14 September 2021 mendatang bisa disaksikan eksklusif melalui layanan OTT Vidio.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Persija Daftarkan Lima Sosok Baru di Liga 1 2021/2022 |Republika OnlinePersija merekrut Alberto Lungherini sebagai pelatih fisik dan video analis.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Klasemen Liga 1 2021-2022 Pekan Kedua Setelah Persib Bandung Tekuk Persita 2-1Empat pertandingan Liga 1 2021-2022 pekan kedua hadir pada Sabtu. Simak klasemen setelah laga Persib Bandung vs Persita Tangerang berakhir 2-1.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »