Meninjau Ulang Program Prioritas Industri Pertahanan Indonesia

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 74%

Industri Pertahanan Berita

Prabowo Subianto,Susilo Bambang Yudhoyono,Pt Pal Indonesia

Program prioritas industri pertahanan perlu dikurangi dari 10 kegiatan menjadi tiga program saja.

Alman Helvas Ali adalah konsultan defense industry and market pada PT Semar Sentinel, Jakarta sejak 2019 – sekarang dengan tanggungjawab memberikan market insight kepada Original Equipment Manufacturer asing yang ingin berbisnis di Indonesia. Sebelumnya ..Kedaulatan pertahanan merupakan impian negara-negara berkembang sejak lama yang diwujudkan melalui pengembangan industri pertahanan domestik.

Saat ini Indonesia akan memasuki era baru dalam program pembangunan kekuatan jangka panjang yakni periode 2025-2044. Salah satu tahapan dari periode tersebut adalah kurun waktu 2025-2029 yang merupakan masa baru pasca Minimum Essential Force 2010-2024. Tidak berlebihan untuk menilai bahwa mayoritas program prioritas tersebut gagal mencapai tujuan, sehingga wajar apabila pemerintahan baru melaksanakan tinjauan ulang. Apalagi program-program itu telah dimulai sejak era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan sudah berlangsung selama 10 tahun.

Meskipun anggaran pertahanan tahunan mungkin akan mengalami kenaikan, patut diduga kenaikan itu tidak akan berkontribusi besar pada anggaran yang terkait penelitian dan pengembangan. Selama ini sumber pembiayaan untuk 10 program prioritas industri pertahanan berasal dari anggaran penelitian dan pengembangan teknologi pertahanan.

Prabowo Subianto Susilo Bambang Yudhoyono Pt Pal Indonesia

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Program-Program Prioritas Pemerintahan BaruMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan terkait target defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara APBN
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Catat, Berikut 7 Program Prioritas Kemenag untuk Guru dan Tenaga Kependidikan MadrasahDirektorat Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah terus melakukan terobosan agar dapat hadir nyata di tengah masyarakat.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Ketua DPRD Jakarta Desak SKPD Perkuat Koordinasi Demi Wujudkan Program Prioritas Berita Ketua DPRD Jakarta Desak SKPD Perkuat Koordinasi Demi Wujudkan Program Prioritas  terbaru hari ini 2024-05-30 09:58:28 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

7 Program Prioritas Kemenag bagi Guru dan Tendik 2024, Salah Satunya InsentifKemenag memiliki tujuh program prioritas bagi guru dan tenaga kependidikan (GTK), salah satunya insentif.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ketua DPRD DKI Minta SKPD Ini Memperkuat Koordinasi demi Mewujudkan Program PrioritasJPNN.com : Prasetyo Edi meminta Pemprov DKI Jakarta merealisasikan program prioriotas, mengingat permasalahan yang ada di Jakarta sudah kompleks sekali.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

KKP siap kerahkan ratusan peserta didik dukung program prioritasKementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) siap mengerahkan ratusan peserta didik untuk mendukung implementasi program prioritas melalui kegiatan Merdeka ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »