Mengunjungi Bank Sampah Farila Pot, Sulap Sampah Jadi Produk Inovatif

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Berbagai cara bisa dilakukan dalam rangka menjaga lingkungan dari sampah.

Salah satunya apa yang dilakukan oleh Bank Sampah Farila Pot di Parupuktabing, Kecamatan Kototangah, Kota Padang, dengan mengolah limbah sampah masyarakat menjadi produk inovatif bernilai rupiah.

Bank sampah sendiri merupakan konsep penanggulangan sampah. Hanya saja proses penanggulangan ini dikemas dengan konsep agak modern, yakni dengan sistem tabungan. Konsep seperti ini layak digunakan pada masa sekarang mengingat banyaknya sampah yang bertebaran di berbagai sisi jalanan maupun perumahan.

Seluruh warga bekerja sama baik di segala sektor, baik masyarakat yang tinggal di kelurahan tersebut, dan juga lembaga terkait seperti Dinas Pariwisata, dan beberapa lembaga lainnya. Ia menyebutkan, Bank Sampah Farila Pot telah aktif sebelum pandemic Covid-19. Pihaknya dan beberapa warga lain turut menjemput sampah seperti ke sekolah-sekolah, puskesmas.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cegah Kerusakan Lingkungan, Yamantab Dirikan Bank Sampah di Tapanuli TengahYayasan Komunitas Penjaga Pantai Barat (Yanantab) mendirikan bank sampah di Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng) sebagai upaya pencegah pencemaran lingkungan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Mengunjungi Museum Ahmad Yani, Saksi Bisu Peristiwa Kelam G30SBekas rumah kediaman Jenderal Ahmad Yani diabadikan menjadi museum untuk terus mengingat peristiwa G30S sebagai pembelajaran dan renungan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi Didampingi Para Menteri Kunjungi Lokasi Terdampak Gempa Cianjur di Desa GasolSiang ini (24/11) Presiden Jokowi mengunjungi lokasi terdampak gempa Cianjur di Desa Gasol.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Tinjau RSUD Sayang, Jokowi: Prioritaskan Evakuasi Korban Gempa CianjurPresiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi beberapa titik pengungsian dan korban gempa Cianjur.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Iriana Jokowi Kunjungi Sumsel Sosialisasi Pilah SampahIriana Jokowi didampingi Wury Ma'ruf Amin dan para anggota OASE KIM bertolak menuju Sumsel dalam rangka sosialisasi pilah sampah.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Sesendok Makanan Dibuang, Gunungan Sampah BermunculanIndonesia menjadi salah satu negara penyumbang sampah makanan terbesar di dunia. Hal ini bisa ditekan dengan tidak malu membungkus sisa jajan di restoran atau mendaur ulang hasil masakan di rumah.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »