Menginap di Rumah Guru, Nadiem Makarim Ingin Merasakan Keseharian Guru Penggerak

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Maksud Nadiem menginap di kediaman Ibu Nuru adalah demi belajar dari keseharian Guru Penggerak.

Liputan6.com, Jakarta - Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi , Nadiem Makarim menginap di rumah salah satu guru saat berkunjung ke Yogyakarta, Senin, 13 September 2021. Nadiem menginap di rumah Khoiry Nuria Widyaningrum atau akrab disapa Ibu Nuri, guru SDN Jetisharjo, Kabupaten Sleman.“Mohon maaf mengganggu, Ibu. Saya ingin mampir. Apakah boleh?,” ucap Nadiem di teras kediaman keluarga Ibu Nuri.

Duduk santai bersama Ibu Nuri dan keluarga di ruang tamu, Nadiem mengatakan bahwa dirinya menangkap ada benang merah ketika bertemu dengan para calon Guru Penggerak di berbagai daerah di Indonesia. Ibu Nuri yang pernah mengenyam delapan tahun sebagai guru dan tiga tahun sebagai kepala sekolah di sekolah Muhammadiyah, kini memilih menjadi guru di sekolah negeri. Ia mengaku, “Di sinilah saya menemukan bahwa benar pendidikan memang harus ditransformasi. Kenapa sekolah negeri pinggiran tempat saya mengajar tidak sebagus sekolah swasta? Kemudian saya merasa tergerak."

Ibu Nuri langsung menambahkan, bahwa dirinya menyambut positif kebijakan penghapusan Ujian Nasional atau UN.Mendikbudristek, Nadiem Makarim menginap di rumah salah seorang calon guru penggerak bernama Nuri di Yogyakarta. Pengalaman itu dibagikan melalui akun Instagram pribadinya. "Ke depan, kalau mau punya karier sebagai kepala sekolah, tentu harus melewati program Guru Penggerak, karena ini bukan cuma program penguatan, tapi juga kepemimpinan," terang Nadiem dalam keterangan tulis dikutip pada Minggu .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Daftar Passing Grade PPPK Guru dan Non Guru 2021Kemenpan RB merinci passing grade seleksi kompetensi Pegawai Pemerintah Perjanjian Kerja (PPPK) guru dan non guru 2021. Enaknya pppk ini ada BONUS nya...bwli 1 dpt 2 🤣🤣🤣
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

[POPULER TREN] Nilai Ambang Batas PPPK Guru dan Non-guru 2021 | Kapan Musim Hujan Tiba?Berikut berita terpopuler di laman Tren sepanjang Senin (13/9/2021) hingga Selasa (14/9/2021) pagi.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Nadiem Dorong Kampus Buka Prodi yang Sesuai dengan Kebutuhan ZamanNadiem menerangkan, pihaknya memberikan kemudahan bagi kampus yang hendak membuka prodi-prodi baru.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Nadiem Makarim Tekankan 3 Hal dalam Pelaksanaan PTM TerbatasNadiem Makarim berharap agar semua pihak terus bergotong royong memastikan keselamatan, keamanan, dan kesehatan warga sekolah.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Hadiri PKKMB Unkris, Menteri Nadiem Minta Mahasiswa Manfaatkan Program MBKMProgram MBKM dirancang untuk memberikan peluang kepada mahasiswa dengan keragaman minat dan ketertarikan untuk mendapatkan pengalaman di luar kampus.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »