Mengenal Sesar Opak, Pusat Gempa Yogyakarta 2006

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sesar Opak adalah pusat gempa Yogyakarta pada 2006 silam. Sesar aktif ini berada di sepanjang Sungai Opak, memiliki magnitudo tertarget M 6,6.

Keberadaan Sesar Opak ini, menurut Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika Dwikorita Karnawati, memiliki magnitudo tertarget M 6,6, yang hingga kini patahan tersebut masih terus aktif.yang jalurnya terletak di daratan ini memang aktif dan belum berhenti aktivitasnya," ujar Dwikorita dalam siaran persnya usai pembukaan ASEAN Regional Disaster Emergency Response Simulation Exercise 2023 di Royal Ambarrukmo, Kabupaten Sleman, Yogyakarta belum lama ini.

"Di Samudra Hindia selatan Yogyakarta juga terdapat sumber gempa subduksi lempeng atau megathrust, yang juga masih sangat aktif," ungkap Dwikorita. Lokasi sesar aktif tersebut berada di sekitar aliran Sungai Opak, dengan panjang jalur patahan mencapai 45 Km di sepanjang aliran sungai tersebut.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BMKG Ingatkan Tsunami 10 Meter Ancam Jawa, Ini PenyebabnyaAktivitas Sesar Opak pernah menyebabkan gempa bumi merusak pada 27 Mei 2006 yang menewaskan 6.234 orang.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Peringatan BMKG, Tsunami 10 Meter Intai Jawa, Efek Sesar OpakAktivitas Sesar Opak pernah menyebabkan gempa bumi merusak pada 27 Mei 2006 yang menewaskan 6.234 orang.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Ini Dia Lokasi Sesar Opak, Bisa Picu Tsunami 10 Meter di JawaBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperingatkan ancaman Tsunami setinggi 8-10 meter mengintai Selatan Jawa.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

BMKG ingatkan bahaya Sesar Opak, warga hanya bisa 'pasrah' - Bagaimana seharusnya mitigasi di daerah rawan bencana? - BBC News IndonesiaCaecilia Naning, warga Desa Sumbermulyo, Bantul, mengaku tidak mengetahui banyak hal tentang Sesar Opak, yang memicu gempa besar pada 2006 lalu dan membuatnya trauma. Setiap gempa terjadi, yang dia lakukan hanya 'pasrah' dan berlari ke luar rumah.
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

Muara Sungai Opak di Pantai Selatan Tertutup Pasir, Puluhan Hektar Lahan Pertanian Terendam BanjirPuluhan hektar lahan cabe dan bawang merah di Tirtoharjo Kretek dan Srigading Sanden Bantul, Yogyakarta terendam banjir akibat muara sungai opak tertutup pasir.
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Pagi di Pasar Legi Kotagede, YogyakartaDi pasar ini masih banyak dijumpai pedagang yang menjajakan makanan tradisional yang mulai langka. Nusantara AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »