Menengok Dampak UU Cipta Kerja ke Sektor Properti, Kelas Menengah Terlupakan?

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 72 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Bagi masyarakat atau pekerja kelas menengah yang belum memiliki rumah perlu mendapatkan perhatian sendiri dari pemerintah.

Liputan6.com, Jakarta - Undang-Undang Cipta Kerja menciptakan pro kontra. UU Cipta Kerja ini diniatkan oleh pemerintah untuk menggenjot perekonomian nasional dengan mempermudah berbagai investasi yang akan masuk ke Indonesia, salah satunya bisa turut mendongkrak industri properti.

Namun yang perlu dicermati, dampak terhadap sektor properti tidak bisa dilihat hanya dari dua segmen ini saja. Perubahan seputar ketenagakerjaan dan pengupahan dapat mempengaruhi daya beli dan kemampuan finansial kelas menengah yang merupakan segmen sangat besar dalam sektor properti. Adanya perubahan regulasi ini diharapkan WNA dapat berburu hunian dengan lebih mudah. Namun masyarakat tidak perlu khawatir harga apartemen di atas tanah HGB akan naik secara drastis karena keluarnya UU Cipta Kerja akan diikuti oleh peraturan pelaksanaan di bawahnya yang diperkirakan akan mengatur tentang batasan harga apartemen yang bisa dimiliki oleh WNA.

"Sebelumnya pemerintah menghadirkan Tabungan Perumahan Rakyat sehingga MBR bisa mendapatkan kesempatan untuk memiliki rumah karena tidak semua MBR bisa mempunyai akses ke perbankan untuk mendapatkan Kredit Pemilikan Rumah . Selain itu juga adanya kebijakan subsidi bunga KPR bagi MBR,” jelas Marine. Sebagai contoh mereka tidak bisa memanfaatkan fasilitas Tapera meskipun wajib menjadi pesertanya sementara potensi segmen menengah cukup besar yang ditunjukkan dari hasil Rumah.com Consumer Sentiment Survey H 2020, dimana 82 persen responden mencari hunian dengan harga kurang dari Rp 750 juta, terdiri dari 22 persen responden mencari hunian dengan harga Rp 500 juta hingga Rp 750 juta dan 60 persen lainnya mencari rumah dengan kurang dari Rp 500 juta.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polres Mukomuko evaluasi dampak pembelajaran dalam jaringanKepolisian Resor (Polres) Mukomuko, Bengkulu menyarankan agar pihak terkait melakukan evaluasi terhadap efektifitas dampak pembelajaran dalam jaringan atau ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Ini Dampak Lanjutan Usai Sembuh dari Covid-19'Yang paling banyak dirasakan adalah kelelahan. Rasa lelah yang berlebihan padahal aktivitasnya sama saja. Itu yang paling banyak dirasakan,' ujar Indra.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Dampak Kebijakan Trump: Orang Tua 545 Anak Migran yang Terpisah Belum DitemukanPandemi Covid-19 telah memperlambat pelacakan orang tua ratusan anak migran yang diyakini kini berada di Amerika Serikat.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

BIN: Dampak Penolakan Pilkada 2020 Menurunkan Jumlah PemilihBIN menganggap maraknya narasi menolak pelaksanaan Pilkada 2020 membuat turunnya angka pemilih. Pilkada2020
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Diskon Traveler Jadi Strategi Tepat Pemerintah Atasi Dampak Pandemi, Kenapa?Diskon itu bisa memotivasi wisnus melakukan perjalanan wisata.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Dampak Infrastruktur, Realisasi Investasi di Luar Jawa Tumbuh 17,9 PersenRealisasi investasi di luar pulau Jawa pada kuartal III tahun ini mencapai Rp 110,4 triliun atau naik 17,9 persen secara yoy.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »